Headline
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.
Kementerian BUMN mendorong pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) di Medan, Sumatra Utara, terus meningkatkan daya saing dengan masuk ke platform digital. Langkah tersebut harus dilakukan demi bisa melebarkan jangkauan pasar.
Staf Khusus Menteri BUMN Arya Sinulingga pun memastikan pihaknya akan membantu menciptakan ekosistem penjualan online yang berfungsi secara efisien dan efektif.
“Sebagaimana arahan Menteri BUMN Erick Thohir, BUMN akan support penuh UMKM yang sudah masuk penjualan secara online, tapi menghadapi kendala. Kami akan menciptakan mekanisme dan sistem untuk menaikkan penjualan mereka," ujar Arya melalui keterangan tertulis, Senin (31/7).
Baca juga: Semen Gresik Gelar Pelatihan Penjualan Lewat Sosial Media untuk UMKM
Arya juga menyampaikan bahwa pelaku UMKM dapat berkolaborasi dengan BUMN lewat program-program yang sudah disediakan, sepeerti yang selama ini sudah dilakukan BNI, BRI, PNM dan banyak perusahaan negara lainnya.
"Kami sudah menginstruksikan Himpunan Bank Negara untuk mendukung dari segi pendanaan. Mulai dari KUR sampai ultramikro, semua difasilitasi. Dari segi pemasaran, kita sudah menempatkan rumah BUMN di rest-rest area, walaupun baru di Jawa. Nanti akan ekspansi ke Sumatra dan sekitarnya. Nanti juga di kantor-kantor BUMN akan ada Vending Machine yang menjual produk-produk UMKM, sehingga dari pemasaran mereka bisa terbantu," jelasnya.
Baca juga: Bazar UMKM Untuk Indonesia Kembali Digelar di Rubanah Sarinah, Ada Hadiah Emas Antam
Kementerian BUMN akan melakukan upaya terbaik untuk mendukung percepatan peningkatan kualitas UMKM sehingga mampu bersaing dengan produk unggulan di kelasnya.
"Kami berharap di Medan, semua hotel diisi produk-produk UMKM. Mulai dari souvenir, snack, semua produk UMKM. Bahkan kita dorong UMKM ini ekpor ke luar. Kita punya BNI Expora yang uda diinstruksikan Pak Erick untuk membantu ekspor UMKM dan Diaspora Indonesia untuk buka bisnis di luar negeri", lanjutnya.
Kedepannya diharapkan pengusaha UMKM Millennial dapat terus memingkatkan kapasitas dan kualitasnya agar dapat menginvasi pasar hingga ke kancah internasional. (RO/Z-11)
ANGGARAN Kementerian BUMN disebut perlu untuk ditambah. Hal itu diungkapkan oleh Anggota Komisi VI DPR RI Asep Wahyuwijaya.
KEMENTERIAN BUMN resmi menunjuk Rivan A. Purwantono sebagai anggota Direksi baru PT Jasa Marga (Persero) Tbk dalam RUPS yang digelar pada Rabu (7/5).
Kementerian BUMN terus berkomitmen dalam menyelenggarakan program mudik gratis bagi masyarakat dengan berbagai moda transportasi, termasuk bus, kereta api, dan kapal laut.
PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo kembali menyelenggarakan program Mudik Gratis bersama Pelindo Grup 2025.
Sebanyak 2.000 lowongan dari 107 perusahaan BUMN dan anak usahanya akan dibuka dalam Rekrutmen Bersama BUMN tahun ini.
Program ini menjadi kesempatan bagi masyarakat untuk mengambil peran membangun Indonesia.
Dukungan terhadap kegiatan UMKM sangat penting. Apalagi para pelaku UMKM diketahui didominasi oleh kalangan ibu rumah tangga yang memerlukan pembinaan dari pemerintah.
BCA UMKM Fest 2025 akan diramaikan ribuan pelaku UMKM dari berbagai sektor, di antaranya fesyen, health & beauty, hobby & activity, serta F&B.
Jumlah ancaman siber yang meniru ChatGPT meningkat sebesar 115% dalam empat bulan pertama 2025 dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu, mencapai 177 file.
DI tengah gempuran krisis geopolitik, dampak perubahan iklim, dan ketidakpastian ekonomi global, sejumlah pemimpin dunia berkumpul di forum bergengsi Rencontres Économiques d’Aix-en-Provence 2025 di Prancis.
Lion Parcel memperluas jangkauan layanan dengan memperkuat jaringan mitra agen di seluruh pelosok negeri. Langkah ini untuk membangun ekosistem logistik yang efisien dan inklusif.
GUNA mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat, BRI mewujudkannya lewat pemberdayaan klaster usaha 'Klasterkuhidupku'. Program ini menjadi wadah yang dapat dimanfaatkan oleh pelaku UMKM
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved