Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
SETELAH 97 tahun dikelola asing, akhirnya, 9 Agustus 2021 lalu, Blok Rokan kembali ke pangkuan Indonesia.
Pertamina Hulu Rokan, yang merupakan anak perusahaan Pertamina, secara resmi mengambil alih salah satu lapangan migas terbesar di Tanah Air itu selama 20 tahun ke depan.
Presiden Joko Widodo pun mengapresiasi upaya yang dilakukan perseroan.
"Selamat atas kembalinya pengelolaan bok rokan ke pangkuan ibu pertiwi," kata Jokowi.
Baca juga: PLN Pasok Listrik ke Rokan, Erick : Bukti Mampu Kelola Aset Mandiri
Hanya saja, kepala negara mengingatkan agar jangan sampai, ketika dikelola Pertamina, produksi Blok Rokan malah merosot.
"Pengalihan pengelolaan ini adalah sebuah tantangan. Kita ditantang untuk membuktikan kemampuan kita. Jangan sampai produktivitas Blok Rokan menurun setelah kita kelola sendiri," ujar Jokowi, Rabu (11/8).
Ia meminta Pertamina terus bekerja keras menjaga keberlangsungan salah satu aset besar negara itu. Dengan demikian, diharapkan produksi minyak nasional dapat terus meningkat dan manfaatnya bisa dirasakan langsung oleh masyarakat setempat.
"Saya percaya Pertamina mampu mengelola Blok Rokan ini dengan baik," tandasnya. (OL-1)
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) didesak segera memanggil Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) untuk diperiksa sebagai saksi dalam perkara dugaan korupsi kuota haji 2023-2024.
KPU menegaskan akan menindaklanjuti putusan Majelis Komisioner Komisi Informasi Pusat (KIP) yang memerintahkan pembukaan dokumen ijazah jokowi dalam proses pencalonan Pemilu 2014 dan 2019.
POLEMIK ijazah Jokowi yang terus berlarut dinilai tidak lagi menyentuh kepentingan publik dan cenderung bergeser menjadi isu politik yang diproduksi berulang.
Lima menteri turut tergugat, yakni Menteri Kehutanan, Menteri Lingkungan Hidup, Menteri ATR/BPN, Menteri ESDM, dan Menteri Investasi dan Hilirisasi.
Profil lengkap Jenderal Gatot Nurmantyo. Simak rekam jejak karier Panglima TNI ke-16, pemikiran Proxy War, hingga peran di gerakan KAMI.
Relawan Jokowi mengklaim Presiden Jokowi telah memaafkan Eggy Sudjana dan Damai Hari Lubis. Polisi diminta mempertimbangkan pencabutan status tersangka.
TEMUAN cadangan minyak baru sebesar 724 juta barrel oil equivalent (BOE) di wilayah kerja (WK) atau blok Rokan disambut baik oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau.
PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) akan melaksanakan survei seismik 3 dimensi di sekitar lapangan South Aman, Mindal, dan Asih di Kabupaten Siak, Riau.
Kini, PHR siap memasuki tahap eksekusi proyek CEOR Minas untuk meningkatkan produksi minyak dari Blok Rokan.
PHR berkomitmen melakukan kerja pasti eksplorasi masif dan agresif yang meliputi 11 sumur eksplorasi, 1.000 km2 seismik 3D dan 5 studi geologi dan geofisika (G&G).
Jumlah 162.000 per hari saat ini yang mampu diproduksi oleh Blok Rokan, merupakan 25% dari total produksi minyak Indonesia, yaitu sekitar 600.000 barel per hari.
PHR sudah menyerahkan kepada Pemprov Riau melalui PT Riau Petrolium Rokan (RPR) sebagai Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), Desember 2023.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved