Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
DIREKTORAT Jenderal Hortikultura, Kementerian Pertanian (Kementan) melakukan penandatanganan kerja sama dengan CV Minaqu Home Nature Indonesia untuk ekspor berbagai jenis tanaman, total kerja sama tersebut mencapai Rp2,1 triliun selama 2 tahun.
Tanaman tersebut nantinya diekspor oleh CV Minaqu ke enam negara. Dengan rincian ekspor 3 juta tanaman ke Jerman, 362 ribu tanaman ke Inggris, 500 ribu ke Cyprus, Korea Selatan jumlahnya 1 juta tanaman, Amerika Serikat 2 juta, dan Kanada dengan jumlah 1,2 juta tanaman. Khusus Inggris dan Cyprus rata-rata tanamannya ialah florikultura (hias).
"Jika dirupiahkan semuanya nilai kerja sama ini nilainya sampai Rp2,3 triliun," kata Prihasto dalam agenda Tani on Stage di Ditjen Hortikultura, Pasar Minggu, Jumat (9/4).
Untuk memenuhi permintaan ekspor tersebut Kementan berencana mengembangkan 1.000 plasma tanaman di seluruh daerah yang nantinya akan berkembang menjadi tanaman hias.
"Produksi tanaman ini maka akan dikembangkan plasma-plasma akan dikembangkan 1.000 plasma di seluruh Indonesia yang akan difasilitasi oleh Kredit Usaha Rakyat (KUR)," ujar Prohasto.
Selai itu, Direktorat Jenderal Hortikultura juga melakukan kerja sama dengan Pasar Tani Indonesia untuk mendekatkan penjualan hasil tani kepada konsumen melalui pemasaran secara daring.
"Pasar Tani ini mendekatkan petani langsung kepada pembelinya dan pasar tani menjadi sarana promosi untuk produk tani Indonesia. Selai itu, Program Pasar Tani goes to mall juga sudah ada di seluruh Indonesia dengan tujuan mensandingkan produk lokal dengan produk impor," ujarnya.
"Dengan tujuan masyarakat kelas menengah ke atas bisa menikmati hasil tani lokal dan membuktikan kualitas produk lokal tidak kalah dengan produk impor," pungkasnya. (OL-13)
Baca Juga: Masa Pandemi, Kontribusi Ekspor UMKM Harus Ditingkatkan
Ini adalah salah satu platform strategis untuk membuka kesempatan lewat perluasan jaringan pasar internasional, memperkenalkan produk tanaman asal Indonesia,
Krisan, salah satu bunga hias unggulan Indonesia baik di pasar domestik maupun ekspor, sedang menghadapi tantangan serius dari serangan hama dan penyakit tanaman.
KOTA Batu tak hanya lekat dengan suguhan pemandangan alam, kabut, dan kesejukan udara, tetapi juga hamparan perbukitan dan perkebunan milik warga hadir memanjakan mata.
Hobi merawat tanaman menjadi salah satu bentuk self-care yang digemari banyak orang
Kreatif! Sulap botol bekas jadi tanaman hias unik & cantik. DIY mudah, hemat biaya, percantik rumahmu! Tutorial lengkap di sini.
Tips merawat tanaman hias untuk pemula agar subur & cantik! Panduan lengkap cara menyiram, memupuk, & memilih tanaman yang tepat. Klik sekarang!
MENTERI Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman, menegaskan pertanian adalah salah satu sektor yang berkontribusi penting terhadap ekonomi Indonesia.
BADAN Pusat Statistik (BPS) mencatat kinerja ekspor sektor pertanian Indonesia terus menunjukkan tren positif.
BPSĀ mencatat sektor perdagangan pertanian kedua negara mengalami pertumbuhan positif pada tahun ini, dengan pertumbuhan volume ekspor 8% hingga 11% dibandingkan tahun 2022.
Selain mendapatkan pelatihan peningkatan kapasitas, petani milenialĀ juga mengikuti uji kompetensi dari BNSP dengan skema perdagangan ekspor
PT Agro Bahari Nusantara Tbk (UDNG) resmi melantai di pasar modal Indonesia dengan menawarkan sebanyak-banyaknya 500.000.000 saham baru.
Luar biasa total produksi kelor ini, per bulannya bisa mencapai sekitar 25 - 100 ton dengan diversifikasi produk yang cukup beragam mulai dari bubuk teh.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved