Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
PRESIDEN Joko Widodo berpesan kepada seluruh kepala daerah di Sumatra Selatan mulai dari gubernur, bupati hingga wali kota untuk segera mengintegrasikan Jalan Tol Kayu Agung-Palembang dengan sentra-sentra ekonomi masyarakat.
Akses penghubung harus diberikan agar infrastruktur tersebut dapat dirasakan manfaatnya secara langsung oleh masyarakat.
"Ini adalah tugas pemerintah provinsi, tugas pemerintah daerah di sepanjang koridor ini," ujar Jokowi saat meresmikan Tol Kayu Agung-Palembang, Selasa (26/1).
Jika belum ada sentra ekonomi yang bisa diintegrasikan, kepala negara meminta seluruh kepala daerah untuk menarik investor masuk dan menanamkan modal di sekitar ruas tol tersebut.
"Ada banyak lahan yang bisa dikembangkan sebagai kawasan produktif. Ada potensi besar yang bisa dikembangkan, bisa pertanian, perkebunan, pariwisata, pertambangan Ini akan meningkatkan nilai ekonomi dari produk-produk yang dihasilkan," tuturnya.
Baca juga: Tol Kayu Agung-Palembang Pangkas 75% Jarak Tempuh
Seluruh peluang tersebut, imbuh Jokowi, harus ditawarkan secara agresif. Karena akan sangat disayangkan jika sumber daya yang potensial tidak dimanfaatkan dengan baik demi kepentingan masyarakat.
"Pemerintah daerah sudah punya infrastruktur tol ini. Jadikan ini sebagai sebuah keunggulan, daya tarik kepada para investor untuk mengembangkan investasi Sumatera Selatan," pungkas Presiden Jokowi.(OL-5)
SECARA kumulatif, total trafik harian pada ruas tol Trans Sumatra yang telah beroperasi mencapai 120.757 kendaraan, atau meningkat 28,78% pada libur Isra Mikraj dibandingkan trafik normal.
MENGANTISIPASI lonjakan arus lalu lintas selama libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) rest area di Tol Trans Sumatra beroperasi 24 jam penuh.
Di balik skema mega strategis ini, hambatan di lapangan tidak bisa diabaikan. Salah satu tantangan utama adalah pengadaan lahan, yang membutuhkan lebih dari 35.000 hektare.
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali melakukan penyitaan dalam kasus dugaan korupsi pengadaan lahan di sekitar Jalan Tol Trans Sumatra (JTSS).
Salah satu di antara mereka yakni mantan Direktur Utama PT Hutama Karya Realitindo Koentjoro dan eks Direktur PT STJ Setya Shri Laksana.
Volume lalu lintas (VLL) mencapai 125.839 kendaraan pada Senin (30/12) atau meningkat 38,50% dari VLL normal.
OTT yang kembali dilakukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terhadap sejumlah kepala daerah dinilai mencerminkan persoalan struktural dalam sistem pemerintahan daerah.
Bupati Pati Sudewo terjaring OTT KPK hari ini. Simak fakta-fakta lengkap, rekam jejak kasus sebelumnya, kekayaan, hingga kontroversi kebijakan yang pernah memicu protes warga.
Pengalihan kewenangan memilih kepala daerah ke DPRD dinilai akan menggeser sumber legitimasi kekuasaan dari rakyat ke elite politik.
Perludem menilai efisiensi anggaran seharusnya ditempuh melalui digitalisasi pemilu, penyederhanaan tahapan, serta rasionalisasi badan ad hoc.
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi, Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung, Gubernur Maluku Utara Sherly Tjoanda, dan Gubernur Aceh Muzakir Manaf dinilai bisa tersingkir.
Mada menjelaskan, musyawarah/mufakat hanya bermakna demokratis apabila memenuhi syarat deliberasi, yakni adanya pertukaran gagasan secara setara dan terbuka.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved