Headline
RI-AS membuat protokol keamanan data lintas negara.
F-35 dan F-16 menjatuhkan sekitar 85 ribu ton bom di Palestina.
Sebuah lukisan gua di Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan dewasa ini diyakini sebagai lukisan purba tertua di dunia. Sayangnya karya seni yang diperkirakan sudah ada sejak jaman es itu kini terancam rusak karena adanya erosi garam
Para arkeolog meyakini erosi garam dipengaruhi perubahan iklim. Lukisan sekelompok Therianthropes, atau manusia dengan topeng hewan itu sendiri ditemukan 2017 lalu, dan diperkirakan berusia 44.000 tahun.
Melihat keadaan itu, para arkeolog kini tengah berupaya menemukan cara untuk melestarikan karya seni jaman Pleistosen tersebut. “Dampaknya sangat parah dan akan menghancurkan lukisan-lukisan itu,” tutur arkeolog Universitas Griffith Australia, Basran Burhan, seperti dilansir dari Independent, Jumat, (11/6).
Laporan arkeolog Australia dan Indonesia yang terbit di jurnal Scientific Reports bulan lalu menjelaskan, perubahan iklim telah mempercepat proses kristalisasi garam di gua. Adanya kristalisasi kemudian mengakibatkan reaksi pada pigmen lukisan.
Arkeolog, Rustan Labe menambahkan reaksi itu telah membuat pigmen yang membentuk lukisan mengelupas dari dinding gua. Dokumentasi lukisan gua yang ia buat pada Oktober 2018 hingga Maret 2019 menunjukkan skala pengelupasan mencapai 1.36898 sentimeter.
Rustan selanjutnya mengatakan para arkeolog kedepannya akan bekerja dalam tim kecil untuk memantau pertumbuhan kristal garam. Selain itu, tim juga akan mengamati pertumbuhan organisme kecil lain yang kemungkinan menempel di dinding gua.
"Kami akan mencegah dan mengatasi faktor-faktor yang mungkin menjadi ancaman dan segera menanganinya," pungkas Rustan. (M-4)
PELESTARIAN dan pemanfaatan situs purbakala harus terus dilakukan. Salah satunya untuk mendukung upaya mewujudkan ketersediaan sarana pendidikan yang berkelanjutan bagi masyarakat.
Pemanfaatan situs arkeologi harus benar-benar mengacu pada kelestarian situs tersebut. Jangan kemudian ada kegiatan di luar kemanfaatan dibiarkan.
cagar budaya harus sudah ditetapkan oleh pemerintah daerah, maka berlaku hukum pidana bagi siapa pun yang berusaha mengubah atau menggantinya
Iwan berharap turnya di 25 kota ini dapat membawa pesan dan inspirasi perdamaian. Hal itu mengingat perang di berbagai belahan dunia semakin mengkhawatirkan.
Perhatian serius harus kita berikan pada kawasan situs purbakala yang kita miliki, seperti situs Patiayam di Kudus, Jawa Tengah.
AJANG SangiRUN Night Trail 2023 pada 4-5 November 2023 sukses digelar. Kegiatan yang berlangsung di wilayah sekitar Situs Manusia Purba Sangiran, Jawa Tengah ini diikuti 1.500 peserta.
SEBUAH karakter yang digambarkan sebagai sosok animasi gadis kecil yang menggemaskan dengan rambut merah dan mata besar menghiasi dinding yang ditempeli sejumlah lukisan.
SBY mengungkapkan, lukisan tersebut menggambarkan dua sisi kehidupan dunia saat ini yakni kekerasan akibat perang dan pentingnya berdamai dengan alam.
Menandai perjalanan 22 tahunnya, Global Auction menyelenggarakan acara spesial bertajuk Global Auction’s 22nd Anniversary Sale: Southeast Asian, Chinese, Modern and Contemporary Art
Pameran ini merupakan bagian dari rangkaian program unggulan KBRI Bangkok, yaitu Trade, Tourism, Investment, and Cultural Forum (TTICF), yang telah berlangsung sejak 2022.
LUKISAN pahlawan nasional asal Bali, I Gusti Ngurah Rai, mencuri perhatian Presiden Prancis Emmanuel Macron saat menyambangi Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (28/5).
Kensington Palace membagikan empat potret yang digambar Putri Catherine bersama ketiga anaknya, George, Charlotte, dan Louis, dalam unggahan media sosial.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved