Headline
Pemerintah tegaskan KPK pakai aturan sendiri.
Erick Thohir memerintahkan seluruh BUMN farmasi seperti Kimia Farma dan Indofarma serta rumah sakit-rumah sakit (RS) BUMN untuk memeriksa ulang ketentuan obat-obatan.
Permintaan disampaikan mengingat kejadian gangguan ginjal kronis ini sudah mengancam upaya pembangunan SDM, khususnya perlindungan terhadap anak.
Edwin mengatakan telah mengeluarkan surat edaran untuk disampaikan kepada setiap Puskesmas agar ditindaklanjuti kepada
Suir Syam juga meminta kepada kepada Kemenkes dan pihak terkait untuk menenangkan masyarakat dengan secara aktif memberikan informasi dan panduan yang terpercaya
Puan Maharani meminta pemerintah melakukan evaluasi secara menyeluruh terkait lemahnya deteksi dini terhadap gangguan ginjal akut pada anak.
Sejauh ini, Kemenkes menyatakan 75% kemungkinan penyebab kematian anak yang mengidap gangguan ginjal akut ialah obat yang mengandung etilen glikol (EG) dan dietlen glikol (DEG).
RUMAH Sakit Umum Pusat (RSUP) M Djamil Kota Padang, SumatEra Barat (Sumbar) menambah kamar tidur ruang perawatan pasien gagal ginjal akut pada anak.
Menurut Budi, obat tersebut hingga sekarang belum tersedia di Indonesia, sehingga masih didatangkan dari produsennya di negara Singapura.
Budi mengungkapkan, dalam tiga hari terakhir, pihaknya sudah memberikan obat tersebut kepada 10 pasien yang dirawat di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM).
RSUD Brebes, Jawa Tengah, mulai tidak meresepkan semua obat sirup ke pasien.
Dinas Kesehatan DKI juga telah melakukan sosialisais terhadap fasilitas kesehatan swasta dan apotek terkait penarikan lima obat sirop yang dilarang BPOM.
PEMERINTAH Provinisi Sumatera Selatan (Sumsel) berharap agar kasus ginjal akut pada anak ini segara diketahui penyebabnya sehingga kasusnya tidak semakin bertambah.
Pemprov Sumsel mencatat saat ini kasus gangguan ginjal akut pada anak bertambah. Sebelumnya, tercatat ada dua kasus gangguan ginjal akut pada anak. Namun, saat ini kasus bertambah satu.
PT Konimex menyatakan bahwa seluruh obat dalam bentuk sirup yang diproduksi tidak menggunakan bahan baku EG dan DEG.
Beberapa jenis obat sirup yang mengandung EG (ethylene glycol-EG), DEG (diethylene glycol-DEG) dan EGBE (ethylene glycol butyl ether) melebihi ambang batas.
Ini adalah rekomendasi ramuan herbal penurun demam dan pereda batuk pilek untuk anak dari Perkumpulan Dokter Pengembang Obat Tradisional dan Jamu Indonesia (PDPOTJI).
Menkes mengatakan zat kimia tersebut terdeteksi di organ pasien melalui penelitian terhadap 99 pasien balita meninggal akibat gagal ginjal di Indonesia.
Langkah ini dilakukan sambil menunggu Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) memfinalisasi temuan mereka soal tiga zat kimia berbahaya pada obat sirop.
Sesuai Farmakope dan standar baku nasional yang diakui, ambang batas aman atau Tolerable Daily Intake (TDI) untuk cemaran EG dan DEG sebesar 0,5 mg/kg berat badan per hari.
Rincian kasus per bulan disampaikan Kepala Dinkes DKI Jakarta Widyastuti. Sebanyak dua kasus gagal ginjal akut terdeteksi pada Januari 2022. Kemudian Februari 2022 nihil kasus.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved