Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
TRAGEDI Kanjuruhan yang memakan korban tidak kurang dari 133 orang, diakui pelatih Arema FC Javier Roca sebagai sesuatu yang tidak pernah terpikirkan olehnya bisa terjadi.
Roca mengakui bahwa pertandingan antara Arema dan Persebaya adalah derby sehingga akan penuh dengan emosi.
“Sebenarnya pertandingan itu jelas seru. Dan sangat menyangkut ke emosional, kalau kita saksikan. Misalnya, kalau pemain buat kesalahan, bisa menciptakan situasi yang emosional,” ujar Roca.
Baca juga: Javier Roca Ungkap Kapan Arema Mulai Kembali Berlatih
“Tapi kan dari dulu pertandingan derby itu bicara soal emosional. Siapa yang buat kesalahan, itu pasti yang susah bikin pertandingan,” lanjut Roca.
Kendati demikian, Roca mengaku kekalahan tersebut tidak pernah terpikirkan olehnya bisa menciptakan kekacauan yang berakhir pada kematian tidak kurang dari 133 korban.
“Tidak, saya tidak pernah terpikirkan kejadian ini (Tragedi Kanjuruhan) akan terjadi,” tegasnya.
Roca berharap tragedi ini akan menjadi yang pertama dan terakhir di dunia sepak bola, khususnya sepak bola tanah air.
“Karena kan kejadian itu kan belum pernah dialami sebelumnya. Tapi, kita harap tidak akan pernah kita alami lagi,” pungkas Roca. (OL-1)
ASISTEN Pelatih Arema FC, Kuncoro meninggal dunia terkena serangan jantung di Kota Malang, Jawa Timur, Minggu (18/1) sore. Manajemen mengungkapkan kronologinya.
Sosok legendaris sekaligus asisten pelatih Arema FC, Kuncoro, mengembuskan napas terakhirnya pada Minggu (18/1).
PELATIH Persik Kediri Marcos Reina menilai pemain Persik mampu tampil lebih baik ketimbang tuan rumah Arema FC saat laga Arema FC vs Persik di pekan ke-17 BRI Super League
PELATIH Arema FC Marcos Santos mengakui bahwa pertandingan Arema vs Persik di pekan ke-17 BRI Super League merupakan pertandingan yang sulit di Liga 1.
AREMA FC berhasil unggul atas Persik Kediri dengan skor akhir 2-1 dalam pertandingan Arema vs Persik. Pertandingan pekan ke-17 BRI Super League atau Liga 1
Di babak pertama, serangan demi serangan dilancarkan oleh kedua tim. Namun, keduanya masih belum membuahkan hasil.
Laga uji coba itu sekaligus menjadi sarana tim pelatih untuk menilai pemain yang selama ini belum banyak mendapat menit bermain.
Kekuatan Persebaya Surabaya pada putaran kedua Super League nanti akan bertambah, setelah tiga pemain baru resmi diperkenalkan ke suporter.
Laga Persebaya vs Malut United dalam lanjutan BRI Super League 2025/2026 berakhir dengan kemenangan penting bagi tuan rumah.
Laga Persebaya vs Malut United pada pekan ke-17 BRI Super League 2025/2026 berlangsung dengan tempo tinggi dan sarat duel fisik.
Persebaya vs Malut United berakhir 2-1 di GBT. Gali Freitas mencetak dua gol dan membawa Bajol Ijo naik ke papan atas BRI Super League.
UNTUK pertama kalinya pelatih baru Persebaya Surabaya Bernardo Tavares memimpin latihan bersama dengan pemain Persebaya, di Lapangan ABC kompleks Stadion Gelora Bung Tomo (GBT)
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved