Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
Presiden Prabowo Subianto meminta kepada aparat penegak hukum agar tidak melakukan kriminalisasi sesuatu yang tak ada. Permintaan ini dikhususkan kepada Kejaksaan Agung serta Polri.
"Kita tidak ingin mencari-cari masalah, saya ingatkan terus kejaksaan, kepolisian jangan kriminalisasi sesuatu yang tidak ada," ujar Prabowo usai menyaksikan penyerahan uang total Rp13 triliun dalam perkara tindak pidana korupsi pemberian fasilitas ekspor CPO, di Kejaksaan Agung, Senin, 20 Oktober 2025.
Prabowo menekankan aparat penegak hukum jangan mencari alasan untuk melakukan kriminalisasi dalam bentuk apapun. Menurutnya, Kejaksaan juga harus melakukan koreksi diri.
Prabowo juga mengaku kerap mendapat laporan adanya jaksa di suatu daerah yang melakukan tindakan menyimpang. Ia menilai aparat penegak hukum tidak boleh mencari perkara terhadap orang kecil.
"Orang kecil, orang lemah itu hidupnya sudah sangat susah. Jangan diperberat, oleh mencari cari hal yang tidak perlu dicari," tandas Prabowo.(Bob/P-1)
Sebagian siswa cenderung terlalu dimanja dan setiap persoalan kecil dilaporkan kepada orang tua, bahkan berujung pada kriminalisasi guru.
Fickar menambahkan bahwa tindakan oknum aparat yang sewenang-wenang dapat merusak citra pemerintahan Presiden Prabowo Subianto.
LBH menghukum seniman atas kritik dan satire merupakan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM). Itu merespons komika Pandji Pragiwaksono soal kasus Mens Rea.
PDI Perjuangan mengecam penangkapan aktivis lingkungan Adetya Pramandira dan Fathul Munif di Jateng. Penahanan ini dianggap preseden berbahaya bagi demokrasi
Dua aktivis di Kota Semarang, Adetya Pramandira (26) dan Fathul Munif (28) ditahan Polrestabes Semarang diduga berkaitan dengan unggahan di media sosial terkait aksi pada Agustus 2025 lalu.
Direktur Eksekutif Amnesty International Indonesia, Usman Hamid, menegaskan bahwa tindakan aparat tersebut memperlihatkan bahwa reformasi kepolisian yang dijanjikan tidak berjalan.
Intip perbandingan Larry the Cat dan Bobby Kertanegara, dua kucing penguasa istana yang viral saat pertemuan Prabowo dan Keir Starmer di London.
Larry the Cat baru saja menyambut Presiden Prabowo di London. Simak fakta unik kucing Chief Mouser yang telah melampaui 6 Perdana Menteri Inggris ini.
Presiden Prabowo Subianto dan Perdana Menteri (PM) Inggris, Keir Starmer secara resmi sepakati kemitraan strategis baru antara Republik Indonesia dan Inggris.
Presiden Prabowo Subianto mengundang perguruan tinggi terkemuka Inggris untuk menjalin kerja sama dalam pendirian 10 universitas baru di Indonesia.
Presiden Prabowo Subianto melakukan pertemuan dengan Perdana Menteri Inggris Keir Starmer di Kantor PM Inggris, Downing Street, London, pada Selasa, 20 Januari 2026.
Indonesia menegaskan komitmen dalam melindungi keanekaragaman hayati dunia melalui penguatan hutan adat, perlindungan satwa liar, dan pemberantasan kejahatan satwa.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved