Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
Presiden RI Joko Widodo tidak menampik akan adanya isu reshuffle yang merebak. Dia tidak mengelak maupun membenarkan. Kembali, jawabannya reshuffle bisa terjadi bila diperlukan.
"Ya kalau diperlukan. Kalau diperlukan. Saya 'kan sudah ngomong dari dulu, kalau diperlukan," kata Jokowi setelah uji coba Autonomous Rail Transit (ART), di Ibu Kota Negara, Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, hari ini.
Dia tekankan bahwa pergeseran dan pergantian menteri masih menjadi hak prerogatif dirinya sebagai Presiden.
Baca juga : Jokowi Sebut Penggantian Menteri ESDM Hanya Isu
"Saya masih punya hak prerogatif itu," kata Jokowi.
Namun Jokowi hanya terkekeh menyengir dan pergi berlalu, saat ditanyakan kemungkinan artinya saat ini reshuffle diperlukan.
Adapun informasi beredar bahwa Menteri LHK Siti Nurbaya akan digantikan Raja Juli Antoni (PSI). Lalu, Menteri Hukum dan HAM dari Yasonna Laoly (PDIP) ke Supratman Andi Agtas (Gerindra).
Menteri ESDM dari Arifin Tasrif ke Bahlil Lahadalia; dan Menteri Investasi dari Bahlil ke Rosan Roeslani (Ketua TKN Prabowo-Gibran). Kabarnya, reshuffle akan digelar pada 15 Agustus 2024 mendatang. (Ykb/Try/P-2)
Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia bersama pejabat teras partainya telah bertemu dengan Presiden Prabowo Subianto, di Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, hari ini.
Hasan Nasbi mengungkapkan, Kabinet Merah Putih yang berada di bawah kemudi Presiden Prabowo Subianto cukup solid dan kompak.
Hensa menegaskan menteri yang kerap memicu kegaduhan publik dan gagal menjalin hubungan baik dengan pemangku kepentingan berpotensi diganti.
Selain mengikuti langkah dan irama Presiden Prabowo, dia juga berharap agar para menteri dapat menunjukkan kinerja yang lebih produktif.
Rocky Gerung mengatakan bahwa momentum 27 tahun Reformasi bukan sekadar untuk diperingati, melainkan untuk diulangi dalam konteks perombakan struktur politik dan ekonomi Indonesia.
Pernyataan tersebut merespons kemungkinan rencana Partai NasDem akan mengisi kursi Kabinet Merah Putih yang kosong apabila terdapat rencana perubahan susunan.
Pemerintahan Prabowo-Gibran genap berusia satu tahun pada 20 Oktober 2025. Dari sektor ekonomi, beberapa capaian mendapat apresiasi. Namun sejumlah catatan juga dinilai masih berantakan.
Satu tahun pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka dinilai masih menyisakan banyak pekerjaan rumah.
Pengamat komunikasi politik Universitas Esa Unggul Jamiluddin Ritonga menyoroti reshuffle kabinet yang dilakukan Presiden Prabowo Subianto.
Presiden ke-7 RI, Joko Widodo, angkat bicara soal absennya Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka dalam acara pelantikan reshuffle Kabinet Merah Putih jilid III di Istana Negara, Rabu (17/9).
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mencatatkan rekor penutupan tertinggi sepanjang masa di level 8.025,18 pada perdagangan kemarin, Rabu (17/9).
Keputusan Presiden Prabowo Subianto dalam mereshuffle Kabinet Merah Putih merupakan upaya untuk konsolidasi kekuasaan.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved