Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
PARTAI Golkar dinilai sulit membuat poros baru dalam pilpres 2024. Hal ini disebabkan lemahnya kekuatan figur yang ditawarkan partai tersebut termasuk jika menggandeng partai politik lain.
"Poros keempat atau baru tidak mungkin karena itu sama saja dengan poros bunuh diri karena siapa yang mau dijual/" ujar Firman Noor, Peneliti Ahli Utama Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) saat dihubungi, Sabtu (21/7)
Menurut Firman, jika bicara kemungkinan dalam berpolitik, maka situasi tersebut bisa terjadi namun peluangnya kecil. Klaim kesolidan antara PKB dan Golkar termasuk rekomendasi Dewan Pakar Golkar untuk membentuk poros baru, seharusnya semakin mengukuhkan partai kuning tersebut.
Baca juga : Besok, Prabowo Sambangi Markas Golkar
"Kalau bicara mungkin ya mungkin saja tapi ada batas rasional minimal kenyataannya tokoh dari dua partai itu. Golkar mesti solid tapi di menit terakhir pasti ada perubahan dan dua tokoh parpol ini susah," ungkapnya.
Dengan situasi tersebut, maka Golkar menurut Firman paling mungkin bisa merapat ke KPP atau KKIR. Sedangkan jika merapat ke PDI Perjuangan partai Golkar selain tidak memiliki kesamaan prinsip, Golkar sebagai partai besar pasti tidak mau tunduk terhadap narasi petugas partai yang selalu digaungkan PDI Perjuangan.
"Bisa ke Prabowo dan Anies tapi bisa juga tidak ke mana-mana. Pilihan ke PDIP itu pilihan terakhir. Golkar di tataran bawah masih ngelotok anti komunisnya dan dia parpol besar. Sedangkan PDIP ada soal petugas partai ini yang makin berat," tukasnya. (Z-5)
Jika nantinya terjadi perubahan desain pilkada menjadi tidak langsung, mekanisme tersebut akan tetap menjamin partisipasi publik secara maksimal dan transparan.
WAKIL Ketua Umum DPP Partai Golkar Ahmad Doli Kurnia Tandjung mengungkapkan pihaknya merekomendasikan pengembalian mekanisme Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) kepada DPRD.
Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, yang menegaskan kesetiaan mutlak kepada pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka
Sekretaris Jenderal Partai Golkar, Sarmuji, mengonfirmasi bahwa Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, telah mengganti Musa Rajekshah atau Ijeck
Partai Golkar Kabupaten Bogor mengumumkan partisipasi dalam gerakan kemanusiaan penggalangan dana untuk korban bencana di Sumatra dan Aceh.
Partai Golkar kembali menyalurkan bantuan kemanusiaan untuk warga terdampak banjir di sejumlah wilayah Sumatra Utara.
Presiden Prabowo Subianto menuturkan dirinya tidak menaruh dendam pada Anies Baswedan, orang yang menjadi pesaingnya dalam pemilihan presiden di 2024.
Megawati kembali mengungkit soal kekalahan Ganjar Pranowo-Mahfud Md dan meyakini bahwa ada kecurangan yang terstruktur, sistematis, dan masif
PARTISIPASI pemilih pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) di Kota Padang tahun 2024 tercatat hanya 49 persen dari jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT).
KETUA PARA Syndicate Ari Nurcahyo menyebut Pilkada Serentak 2024 merupakan pertarungan antara Prabowo Subianto, Joko Widodo, dan Megawati Soekarnoputri.
Pentingnya kepedulian anak-anak muda terhadap perhelatan pilkada mendatang.
DINAMIKA politik jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 kian panas. Adanya pertemuan antara Joko Widodo dengan salah satu pasangan calon Pilkada Jakarta,
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved