Headline
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Kumpulan Berita DPR RI
GUBERNUR Jawa Barat Ridwan Kamil dan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan masuk dalam bursa pencalonan presiden pada 2024.
Peneliti Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Rully Akbar di Jakarta, Selasa (2/7), menambahkan ada dua nama lain yang berpotensi, yakni Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indarparawansa.
Rully menjelaskan masuknya nama-nama tersebut pada bursa capres lantaran berdasarkan survei yang dilakukan pihaknya sebelumnya memiliki tingkat popularitas di atas 25%.
"Tingkat popularitas pada survei sebelumnya, 25% dari seluruh sampel yang kita survei, biasanya dari 2.000 responden dianggap mewakili dan proyeksi nasional. Popularitas di atas 25%, mereka punya potensi jadi capres," kata Rully.
Baca juga: TKN Gelar Doa Bersama dan Syukuran Sederhana di Istana Bogor
Selain popularitas, kata Rully, munculnya nama-nama tersebut, lantaran berasal dari latar belakang presiden sebelumnya yang juga menempati posisi pimpinan daerah, seperti Joko Widodo yang pernah jadi Wali Kota Solo dan Gubernur DKI Jakarta.
"Nama-nama di atas berasal dari sumber rekrutmen presiden sebelumnya. Ada dari pejabat di pemerintah pusat, pimpinan parpol, kepala daerah, dan dari profesional dan swasta," kata Rully. (X-15)
Presiden Prabowo Subianto menuturkan dirinya tidak menaruh dendam pada Anies Baswedan, orang yang menjadi pesaingnya dalam pemilihan presiden di 2024.
Megawati kembali mengungkit soal kekalahan Ganjar Pranowo-Mahfud Md dan meyakini bahwa ada kecurangan yang terstruktur, sistematis, dan masif
PARTISIPASI pemilih pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) di Kota Padang tahun 2024 tercatat hanya 49 persen dari jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT).
KETUA PARA Syndicate Ari Nurcahyo menyebut Pilkada Serentak 2024 merupakan pertarungan antara Prabowo Subianto, Joko Widodo, dan Megawati Soekarnoputri.
Pentingnya kepedulian anak-anak muda terhadap perhelatan pilkada mendatang.
DINAMIKA politik jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 kian panas. Adanya pertemuan antara Joko Widodo dengan salah satu pasangan calon Pilkada Jakarta,
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menegaskan pengerukan kali akan dilakukan secara terus-menerus sebagai solusi jangka pendek untuk mengatasi banjir di Ibu Kota.
Pemprov DKI mengalokasikan Rp6,4 triliun untuk subsidi transportasi, air, dan pangan pada 2025 demi menjaga daya beli warga.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung berencana menambah fasilitas olahraga di berbagai ruang terbuka hijau (RTH) di Jakarta.
GUBERNUR DKI Jakarta Pramono Anung menyebut pemerintah provinsi DKI Jakarta bersama Forkopimda siap menyelenggarakan perayaan malam tahun baru 2026 di delapan titik
Besaran UMP itu akan mulai berlaku per 1 Januari 2026. UMP Jakarta 2025 atau sebelumnya sebesar Rp5.396.761 dan ada kenaikan sebesar 6,17 persen atau Rp333.115 dibanding tahun ini.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengaku, kenaikan nilai Upah Minimum Provinsi (UMP) Provinsi DKI Jakarta yang ia tetapkan tidak berada di luar jalur dari landasan regulasi pemerintah
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved