Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
USAI menggelar kampanye terbuka ke sejumlah daerah sejak Minggu (24/3), Presiden Joko Widodo memilih beraktivitas di Istana Bogor. Menurut Jokowi, ada sejumlah pekerjaan bersifat administratif yang harus dikerjakan. Itu sebabnya, ia memilih untuk berhenti sejenak dari aktivitas kampanye.
"Menyelesaikan hal-hal yang sifatnya administratif, kan banyak yang harus ditandatangani. Dari pagi kerjaanya itu," ujarnya ketika ditemui seusai Jokowi salat Jumat di Masjid Baitussalam, Istana Bogor, Jawa Barat, Jumat (29/3).
Baca juga: Jokowi Lebih Berpengalaman Ketimbang Prabowo Soal Pertahanan
Jokowi melakukan salat Jumat ditemani Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Sekretaris Kabinet Pramono Anung dan Koordinator Staf Khusus Teten Masduki.
Pada kampanye terbuka pekan ini, Jokowi berkeliling ke Banyuwangi, Jember, Malang, Bali, Banjarmasin, Balikpapan hingga Mamuju.
Setelah debat keempat yang akan digelar di Hotel Shangri-La, Jakarta, Sabtu (30/3), ia akan bertolak ke Manado dan Makassar guna melanjutkan kampanye terbuka.(OL-5)
Akademisi Rocky Gerung mendatangi Polda Metro Jaya untuk memberikan keterangan sebagai ahli yang dihadirkan pihak Roy Suryo dalam perkara dugaan ijazah palsu Jokowi.
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) didesak segera memanggil Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) untuk diperiksa sebagai saksi dalam perkara dugaan korupsi kuota haji 2023-2024.
KPU menegaskan akan menindaklanjuti putusan Majelis Komisioner Komisi Informasi Pusat (KIP) yang memerintahkan pembukaan dokumen ijazah jokowi dalam proses pencalonan Pemilu 2014 dan 2019.
POLEMIK ijazah Jokowi yang terus berlarut dinilai tidak lagi menyentuh kepentingan publik dan cenderung bergeser menjadi isu politik yang diproduksi berulang.
Lima menteri turut tergugat, yakni Menteri Kehutanan, Menteri Lingkungan Hidup, Menteri ATR/BPN, Menteri ESDM, dan Menteri Investasi dan Hilirisasi.
Profil lengkap Jenderal Gatot Nurmantyo. Simak rekam jejak karier Panglima TNI ke-16, pemikiran Proxy War, hingga peran di gerakan KAMI.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved