Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
KETUA Komisi X DPR Syaiful Huda mengusulkan agar pemerintah melakukan antisipasi cuaca buruk saat gelaran MotoGP Mandalika berlangsung dengan menggunakan teknologi dan pawang hujan. Hal itu disampaikan kepada Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin yang menyampaikan rencana memakai teknologi modifikasi cuaca (TMC).
"Di double aja mas. Pawang hujan yang biasa, sama yang TMC tadi," kata Huda dalam rapat kerja (raker) bersama Menparekraf Sandiaga di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (16/3).
Awalnya, Sandiaga menyampaikan persiapan penyelenggaraan MotoGP Mandalika sudah rampung 100%. Termasuk mengantisipasi cuaca buruk.
"Tentunya kita harus berdoa kepada Allah SWT karena cuaca ini menjadi tentunya suatu yang perlu kita antisipasi juga," kata Sandiaga.
Baca juga: Diguyur Hujan Lebat, Race I WSBK Mandalika Ditunda
Politikus Gerindra itu menyampaikan upaya antisipasi hujan lebat ini pernah dilakukan saat penyelenggaraan World Superbike (WSBK) berlangsung yakni menggunakan pawang hujan.
"Waktu World SuperBike itu ada pawang pak. Tapi akhirnya pawangnya menuntut pihak panitia, pak. Karena pawangnya, tetap hujan," ungkap dia.
Penyelenggara pun mengaku bakal menggunakan TMC mengantisipasi hujan lebat saat MotoGP. Operasional teknologi tersebut dilakukan bersama Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Badan Metereologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), dan TNI Angkatan Udara (AU).
"Kita harapkan bissa membantu memitigasi situasi," ujar dia.(OL-5)
Berdasarkan analisis dinamika atmosfer terbaru, wilayah Sumatra bagian selatan, Jawa, Bali, hingga Nusa Tenggara diprakirakan mengalami hujan dengan intensitas tinggi.
Prakirawan Balai Besar Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BBMKG) Wilayah I Lestari Purba di Medan, Selasa, mengatakan, secara umum cuaca di Sumatera Utara
Suhu udara rata-rata 11 hingga 32 derajat Celcius dengan kelembaban udara 56-99 persen dan angin bertiup dari Selatan hingga Barat dengan kecepatan 3 hingga 7 km per jam.
Di tengah kondisi cuaca ekstrem saat ini, modifikasi cuaca bukan lagi sekadar opsi tambahan, melainkan prioritas utama.
BMKG rilis peringatan dini cuaca Jakarta 20 Januari 2026. Seluruh wilayah diprediksi hujan merata, waspada potensi banjir dan kemacetan.
BMKG mendeteksi keberadaan Siklon Tropis Nokaen dan bibit siklon tropis 96s yang memicu peningkatan curah hujan serta gelombang laut tinggi dalam 24 jam ke depan.
TMC kini semakin berkembang menjadi solusi untuk mengendalikan intensitas hujan, baik untuk meredam potensi bencana maupun mengoptimalkan pengelolaan sumber daya air.
Antisipasi menghadapi potensi cuaca ekstrem yang dapat mengganggu pelaksanaan Pemilu Pemilihan Gubernur dan Wakil GubernurDKI Jakarta pada 27 November 2024.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana kembali melakukan modifikasi cuaca untuk mengatasi polusi udara.
Bencana kekeringan biasanya bisa dilaporkan agak lama oleh pemerintah daerah karena dampaknya tidak langsung secara nyata seperti karhutla.
TMC dapat dilakukan untuk memitigasi bencana seperti cuaca ekstrem yang disebabkan oleh perubahan iklim.
Operasi TMC yang dilaksanakan pada 18-20 mei 2024 ini sudah berhasil menebar total bahan semai Natrium Chlorida (NaCL) sebanyak 6.000 kg di langit Pulau Dewata.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved