Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
UMK Jawa Timur 2025 telah ditetapkan oleh Gubernur melalui Keputusan Nomor 100.3.3.1/775/KPTS/013/2024. Penetapan ini berlaku mulai 1 Januari 2025 untuk seluruh 38 kabupaten/kota di Jawa Timur.
Seperti tahun sebelumnya, Surabaya masih menjadi daerah dengan UMK tertinggi, sementara Situbondo tercatat sebagai daerah dengan UMK terendah.
UMK atau Upah Minimum Kabupaten/Kota adalah standar gaji minimum bulanan yang wajib dibayarkan perusahaan kepada pekerja dengan masa kerja kurang dari 1 tahun. Besaran UMK ditentukan berdasarkan inflasi, pertumbuhan ekonomi daerah, serta kebutuhan hidup layak (KHL).
Kesenjangan upah ini terjadi karena Surabaya sebagai pusat perekonomian Jawa Timur memiliki biaya hidup yang lebih tinggi dibandingkan wilayah lain.
Berikut sebagian daftar UMK 2025 di Jawa Timur:
Untuk daftar lengkap UMK 38 kabupaten/kota di Jawa Timur, bisa diakses melalui situs Bappeda Jatim.
Dengan Surabaya sebagai wilayah dengan UMK tertinggi dan Situbondo sebagai terendah, disparitas upah antar daerah masih cukup tinggi. Namun, kebijakan kenaikan berbeda antara Ring 1 dan daerah lain diharapkan bisa mengurangi kesenjangan tersebut secara bertahap. (Z-10)
Sejauh ini belum ada perusahaan yang mengajukan keberatan dengan besaran UMK 2026.
DI Indonesia ditemukan masih ada sekitar 14 juta pekerja yang menerima upah di bawah standar, baik Upah Minimum Provinsi (UMP) maupun Upah Minimun Kabupaten/Kota (UMK).
Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menetapkan UMK Batam 2026 sebesar Rp5.357.982, naik Rp368.382 dibandingkan UMK tahun 2025 yang sebesar Rp4.989.600.
UMK tertinggi di Indonesia 2026, Perbandingan UMP Jakarta dan Bekasi 2026, Daftar kenaikan upah minimum Jawa Barat 2026, Daerah dengan gaji lebih tinggi dari Jakarta.
Pemprov Jawa Barat menetapkan upah minimum kota (UMK) Cimahi tahun 2026 naik sebesar Rp226.875 atau 5,87 persen dari Rp3.863.692 menjadi Rp4.090.567,99.
Untuk upah minimum sektoral (UMS) melenceng dari yang direkomendasikan
WAKIL Ketua Komisi VIII DPR RI, Singgih Januratmoko, menegaskan bahwa kejadian penampilan goyang biduan di panggung peringatan Isra Mikraj di Banyuwangi, Jawa Timur bukan masalah sepele.
KETUA PP Muhammadiyah, Anwar Abbas, sangat menyesalkan adanya acara menyanyi dan berjoget seusai acara peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW.
PENGAMAT Sosial dari Universitas Indonesia (UI), Rissalwan Habdy Lubis, memberikan penjelasan soal polemik penampilan biduan di panggung peringatan Isra Mikraj di Banyuwangi, Jawa Timur.
SEKELOMPOK anak muda dari perguruan silat diamankan polisi karena melakukan konvoi yang meresahkan warga dan pengendara lain di Sidoarjo, Jawa Timur.
Menurut Heru, puso terjadi secara tersebar dan sebagian besar berlangsung pada Oktober 2025, saat tanaman padi telah memasuki masa panen.
Jawa Timur miliki Sekolah Rakyat terbanyak, sebanyak 26 Sekolah Rakyat telah beroperasi, menjadikan Jawa Timur sebagai provinsi dengan jumlah SR terbanyak secara nasional.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved