Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
PRESIDEN Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan pertemuannya dengan Paus Fransiskus di Istana Merdeka pada 4 September lalu membicarakan banyak hal termasuk perdamaian di Gaza, Palestina.
Hal itu disampaikannya kepada awak media seusai meresmikan Flyover Djuanda di Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur.
Menurut Jokowi, dia dan Sri Paus Fransiskus banyak berbincang mengenai hal-hal yang berkaitan dengan perdamaian dunia. Terutama mengenai pentingnya two state solution sebagai jalan keluar konflik yang ada di Gaza, Palestina.
Baca juga : Trump Ingatkan Donatur Yahudi jika Harris Terpilih
Baik Jokowi dan Sri Paus berharap ada solusi kedua negara bertikai, agar perang Israel dengan Hamas segera diakhiri. Sehingga korban jiwa di Palestina tidak terus bertambah.
"Kami kemarin dengan Sri Paus berbicara banyak mengenai hal-hal yang berkaitan dengan perdamaian dunia, disinggung mengenai pentingnya two state solution bagi jalan keluar konflik yang ada di Gaza, Palestina," kata Jokowi, Jumat (6/9).
Jokowi juga bercerita terkait keluarga di Indonesia, yang masih banyak memiliki tiga hingga empat anak. Hal itu membuat Sri Paus kaget, karena banyak orang di belahan dunia lain yang enggan memiliki anak. Namun, Sri Paus menghormati pilihan keluarga di Indonesia yang memilih memiliki anak banyak tersebut.
"Beliau kaget. Beliau cerita bahwa di banyak negara orang sudah tidak senang punya anak. Beliau sangat menghargai itu," kata Jokowi.
Seperti diketahui, sebelumnya Paus Fransiskus menghadiri ibadah misa akbar di kompleks Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Kamis (5/9) sore. (HS/J-3)
PERDANA Menteri Israel Benjamin Netanyahu keberatan terhadap susunan panel penasihat Gaza yang baru dibentuk oleh Presiden Amerika Serikat Donald Trump.
PRESIDEN Amerika Serikat Donald Trump menunjuk mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair untuk memegang peran penting dalam penataan Gaza pascaperang.
Menlu Sugiono dan Menhan Sjafrie bertemu Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan di Istanbul, membahas situasi Gaza dan rencana Pasukan Stabilisasi Internasional.
Rencana Trump tentang Gaza menyerukan tata kelola internasional sementara atas wilayah kantong Palestina dan pembentukan dewan perdamaian yang diketuai oleh dirinya.
Paus Leo XIV menyoroti memburuknya krisis kemanusiaan di Jalur Gaza dalam pidato Natalnya dan menegaskan solusi dua negara sebagai jalan damai Palestina-srael.
Patriark Latin Yerusalem, Kardinal Pierbattista Pizzaballa, menyampaikan bahwa di tengah kehancuran yang melanda Jalur Gaza, masih terdengar pesan harapan pada perayaan Natal 2025.
ISRAEL memindahkan blok-blok yang seharusnya menandai garis kendali pascagencatan senjata lebih jauh ke dalam Jalur Gaza. Ini menimbulkan kebingungan di kalangan Palestina.
PARA pemimpin Kristen senior di Jerusalem, Palestina, memperingatkan campur tangan pihak luar yang mengancam masa depan Kekristenan di Tanah Suci, khususnya Zionisme Kristen.
PARA penasihat Presiden AS tidak sabar menghadapi keberatan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu saat mereka terus mendorong fase kedua dari rencana perdamaian Gaza.
DEWAN Perdamaian Presiden Amerika Serikat Donald Trump menyebut dirinya sebagai badan penjaga perdamaian internasional baru dan keanggotaan tetap tidak akan murah.
PEMERINTAHAN AS meminta negara-negara yang menginginkan tempat tetap di Dewan Perdamaian Gaza untuk menyumbang setidaknya US$1 miliar atau sekitar Rp17 triliun.
Event ini mencari bakat anak remaja menjadi konten kreator di era digital yang peduli pada peristiwa genosida di Gaza, Palestina.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved