Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
KORLANTAS Polri menerapkan rekayasa lalu lintas One Way, Contraflow dan Ganjil Genap. Hal itu membuat Iwan yang akan mudik menuju Garut menyampaikan perjalanannya lancar karena mengikuti contraflow.
"Alhamdulillah untuk tahun ini dari perjalanan sini semua Insya Allah lancar alhamdulillah, cukup bagus dengan adanya contraflow untuk memperlancar perjalanan yang dari Jakarta mau ke Jawa," kata Iwan.
Dengan adanya kebijakan rekayasa lalin, bisa terus ditingkatkan kembali dengan perjalanannya serta dari segi keamanan lalu lintas.
Baca juga : Korlantas Terapkan Contra Flow di Tol Jakarta-Cikampek sampai Siang Ini
"Mudah-mudahan tahun depan ditingkatkan lagi lebih bagus lagi dari segi pengamanan, terima kasih kepada anggota Kepolisian," ungkapnya
Dengan mensosialisasikan kebijakan rekayasa lalu lintas yang masif melalui media sosial dan pemberitaan membuat masyarakat mudah mendapatkan informasi.
Asep, salah seorang pemudik dari Tangerang yang hendak melakukan perjalan ke Garut menilai pemberlakuan sistem rekayasa lalin contraflow hingga one way sangat menguntungkan baginya.
Baca juga : Tol Japek Lengang, Polis Hentikan Sementara Rekayasa Contraflow
"Saya lihat pemerintahan keren ya jadi yang semula agak ngeri bahkan mikir cari alternatif ke mana nih kalau lewat tol nggak ada rekayasa gitu udah pasti macet luar biasa, tapi pas saya lihat satur arah ada contraflow kayaknya lebih bagus ya di jalan jadi mempercepat dapat info," ujar Asep pemudik dari Tangerang.
Lebih lanjut, ia menyampaikan kebijakan rekayasa lalu lintas didapatkan melalui siaran berita di TV dan media sosial.
"Saya lihat yang pasti sekarang kalau mau ke mana-mana otomatis lah kalau lihat berita di TV atau lihat medsos itu udah pasti," tambahnya. (Z-8)
Jasamarga memperpanjang contraflow di Tol Jakarta–Cikampek saat libur Nataru untuk mengurai kepadatan arus kendaraan arah Cikampek.
Penutupan dilakukan mulai dari jembatan Perumahan Villa Baru hingga jembatan Rumah Sakit Primaya Bekasi Barat.
Rekayasa lalu lintas (lalin) lawan arah atau contraflow diberlakukan di Jalan Tol Jagorawi arah Puncak atas diskresi kepolisian.
Pengguna jalan diimbau untuk mengantisipasi rute perjalanan agar dapat mengoptimalkan rekayasa lalu lintas yang sedang berlaku.
Jasamarga Metropolitan Tollroad memberlakukan rekayasa lalu lintas contraflow di Tol Jagorawi arah Puncak.
Pengguna jalan diimbau untuk mengantisipasi rute perjalanan agar dapat mengoptimalkan rekayasa lalu lintas yang sedang berlaku.
PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 829.223 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek melalui empat gerbang tol utama, yakni Cikupa, Ciawi, Cikampek Utama dan Kalihurip Utama,
Pada arus mudik Natal dan Tahun Baru 2026, 19–22 Desember 2025, tercatat 2.823 sepeda motor dan 7.489 penumpang menyeberang dari Jawa ke Sumatera melalui Pelabuhan Ciwandan.
PT Pelni Sorong mencatat arus liburan dan mudik Natal 2025 serta Tahun Baru 2026 meningkat 18 persen dibandingkan tahun sebelumnya.
Pada periode Posko Terpadu Angkutan Udara Lebaran 2025, puncak arus mudik terjadi pada tanggal 28 Maret 2025 dengan 50.576 penumpang dan 324 penerbangan.
Angka ini merupakan akumulasi dari ruas operasional yang terpantau sejak 21 Maret hingga 10 April 2025 serta ruas fungsional yang beroperasi mulai 24 Maret hingga 10 April 2025.
PT Jasa Marga Tbk menutup operasi Satuan Tugas (Satgas) Jasa Marga Siaga Operasional Idul Fitri 1446 H/2025 yang memastikan kelancaran arus mudik dan balik.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved