Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PARKSIDE Hotels Indonesia melaksanakan penandatanganan Hotel Management Agreement (HMA) dengan PT Sampangan Dupan Estate sebagai langkah awal kerja sama pengoperasian Parkside Mandarin Hotel Pekalongan.
Penandatanganan dilakukan oleh Direktur Utama Parkside Hotels Indonesia Mugi Harjo dengan selaku Direktur PT sampangan Dupan Estate Sugiharo
Parkside Mandarin Hotel Pekalongan memiliki 127 kamar, Convention Center, Ballroom, Meeting room, Restoran dan Fitness Center.
Baca juga : Dafam Express Jaksa Jakarta Persembahkan Promo Tahun Baru
Parkside Hotels Indonesia optimistis dengan hadirnya Parkside Mandarin Hotel Pekalongan akan memberikan dampak positif bagi industri perhotelan khususnya di pekalongan serta dapat membantu perkembangan dari sector pariwisata.
Parkside Mandarin Hotel Pekalongan yang terletak strategis dekat dengan terminal bis antar kota akan memberikan pengalaman yang menarik bagi para tamu dengan pelayanan standar international.
Baca juga : Pertama di Asia Tenggara, RedDoorz Jalankan Program Reseller
“Terlaksananya kerja sama ini merupakan tantangan menarik bagi kami untuk memberikan pelayanan terbaik kepada tamu, pemilik dan karyawan. Kami telah mempersiapkan strategi bisnis yang bekelanjutan untuk memberikan peningkatan di segala aspek,” kata Mugi Harjo.
Parkside Hotel Indonesia sudah mengoperasikan beberapa hotel di seluruh Indonesia, diantaranya Suni Hotel & Convention Abepura managed by Parkside, Parkside Hotel Maninjau Resort -Padang, Parkside Gayo Petro Takengon -Aceh dan Parkside Alhambra Hotel – Banda Aceh.
Berikutnya Parkside Hotel Indonesia juga mulai mengembangkan sayapnya dengan membawa brand Portola Hotels & Resorts di Indonesia yaitu Portola Grand Arabia Hotel-Banda Aceh, Portola Arabia Hotel-Banda Aceh, Portola Grand Renggali Hotel-Banda Aceh. (Z-5)
Permintaan modifikasi cuaca tersebut didasari kekhawatiran banjir akan meluas di empat kecamatan di Kota Pekalongan.
PT Kereta Api Indonesia (Persero) melalui KAI Daop 4 Semarang masih membatalkan belasan perjalanan kereta api pada Senin (19/1).
PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta membatalkan 11 perjalanan kereta api yang dijadwalkan berangkat dari Stasiun Pasar Senen dan Stasiun Gambir pada Senin.
Banjir di Pekalongan mengganggu operasional kereta api. KAI mencatat refund tiket penumpang mencapai Rp3,5 miliar akibat pembatalan perjalanan.
Pasangan pengantin tetap menggelar resepsi meski banjir menggenangi lokasi acara akibat tingginya curah hujan di Pekalongan.
Hingga Minggu (18/1) sore, ribuan penumpang membatalkan tiket perjalanan dari wilayah Daop 4 Semarang, maupun stasiun keberangkatan lainnya akibat banjir Pekalongan.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved