Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
KALANGAN milenial yang tergabung dalam Ganjar Milenial Center (GMC) di Kabupaten Takalar, Provinsi Sulawesi Selatan, mendeklarasikan dukungan kepada Ganjar Pranowo untuk menjadi Presiden 2024.
Mereka menilai, Ayah Ganjar sebagai figur yang memahami kaum milenial, seperti gaya komunikasinya yang luwes, ide dan gagasannya kreatif, anti korupsi hingga memanfaatkan teknologi untuk menunjang kinerjanya demi masyarakat yang sejahtera.
"Kami selaku milenial menganggap sosok Ayah Ganjar Pranowo sebagai sosok yang pantas menjadi Presiden Indonesia di tahun 2024," kata Korwil GMC Sulsel, Sarman Alamsyah dalam keterangan tertulisnya, Minggu (13/11/2022).
Ratusan orang ikut dalam deklarasi yang dihelat di Patung Pahlawan Nasional, Ranggong Daeng Romo, Kab. Takalar. Petani milenial turut ikut dalam deklarasi tersebut. GMC Takalar juga memberikan bimbingan kepada para petani milenial dan bantuan bibit pertanian.
Sarman menyebut, GMC Takalar juga mensosialisasikan program Ayah Ganjar sebagai Gubernur Jawa Tengah (Jateng), diantaranya Hetero Space.
Hetero space di Jateng dilengkapi dengan berbagai fasilitas seperti komunal area, meeting room, event space, dan private office yang bisa digunakan individu, komunitas, maupun perusahaan start up untuk berkolaborasi dan berkreasi.
Ganjar pun memproyeksikan hetero space di Jateng bisa menjadi ruang belajar bagi UKM menuju atmosfer digital sekaligus mencetus kelahiran unicorn baru.
Korda GMC Kabupaten Takalar, Sukardi menambahkan, Ayah Ganjar sebagai pemimpin yang peduli pada petani. Menurutnya, program Ayah Ganjar di Jateng telah sukses membuat petani maju, diantaranya melalui program Kartu Tani. Hal itu membuat GMC Takalar terinpirasi.
"Kegiatan ini kami terinspirasi Ayah Ganjar yang sangat peduli akan petani. Maka dari itu, kami berharap dengan kgiatan ini bisa memberikan semangat perubahan untuk para kalangan millenial, khususnya komunitas petani millenial jagung agar bisa berdaya dan lebih maju," ujarnya. (OL-13)
Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman mengalokasikan anggaran senilai Rp20 miliar kepada Pemerintah Kabupaten Takalar.
Pj) Bupati Takalar Setiawan Aswad terus mendorong upaya resonansi teknologi Pertanian Cerdas Iklim atau Climate Smart Agriculture (CSA) di Takalar maupun Provinsi Sulawesi Selatan.
KETUA Bawaslu RI Rahmat Bagja mengatakan pihaknya telah melakukan penelusuran terkait video Sekda Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan, Muhammad Hasbi yang sempat viral
Sekda Takalar, Hasbi, diduga mengkampanyekan anak Presiden Joko Widodo dalam sebuah kegiatan Rembuk Guru yang digelar Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Takalar pada 10 Januari 2024.
Para petani memilih budi daya padi ramah lingkungan dengan pupuk organik melalui pemupukan berimbang, pestisida nabati dipadu pengairan AWD dan sistem tanam jajar.
Langkah petani CSA Takalar sejalan arahan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo bahwa menjaga lingkungan juga sangat penting dilakukan dalam aktivitas pertanian.
PESAWAT ATR yang hilang kontak di wilayah Maros, Sulawesi Selatan, dipastikan merupakan pesawat patroli maritim yang disewa oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP).
Pesawat ATR 400 Hilang Kontak di Maros, Kemenhub Buka Crisis Center di Bandara Sultan Hasanuddin
TIM SAR gabungan dari TNI dan Basarnas kini memusatkan pencarian di kawasan pegunungan kars, Kecamatan Leang-leang, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan.
SEBUAH pesawat ATR 400 milik Indonesia Air Transport dengan 11 orang di dalamnya hilang kontak di wilayah Maros, Sulawesi Selatan, Sabtu (17/1).
PEMERINTAH Provinsi Sulawesi Selatan hingga kini belum dapat mengumumkan besaran Upah Minimum Provinsi (UMP) untuk tahun 2026.
Bantuan tersebut disalurkan masing-masing Rp500 juta kepada Provinsi Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat melalui skema Bantuan Keuangan Khusus Tanggap Darurat.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved