Headline
Presiden Trump telah bernegosiasi dengan Presiden Prabowo.
Presiden Trump telah bernegosiasi dengan Presiden Prabowo.
Warga bahu-membahu mengubah kotoran ternak menjadi sumber pendapatan
DALAM rangka memperingati Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) 2022 ke-114, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyampaikan, Harkitnas adalah momen yang tepat bangsa Indonesia untuk bangkit setelah dua tahun dihajar pandemi Covid-19.
Hal itu disampaikan Ganjar, saat menjadi inspektur upacara peringatan Harkitnas 2022 di Lapangan Kantor Gubernur Jawa Tengah, Semarang, Jawa Tengah pada Jumat (20/5).
"Yang pertama, ini momentum untuk bangkit setelah pandemi dan presiden juga sampaikan kemarin silahkan buka masker (di tempat terbuka) itu sebenarnya sinyal untuk bangkit," kata Ganjar dalam keterangannya.
Ganjar menambahkan, di Harkitnas ini kebangkitan ekonomi harus segera diwujudkan secepat mungkin. Jangan sampai, isu global seperti peperangan berdampak lebih banyak dan harus tercipta kemandirian ekonomi.
Dengan menjadi tuan rumah pada gelaran konferensi G20 tahun ini, Ganjar berharap bangsa Indonesia bisa mengoptimalkan kesempatan sebanyak mungkin.
"Peran pemerintah dalam G20 akan mempengaruhi kondisi global. Maka momentum kebangkitan ini kita jadikan semangat bersama untuk lebih mandiri lagi," ungkap Ganjar.
Kemandirian ekonomi harus disiapkan guna mengantisipasi krisis global yang bisa terjadi sewaktu-waktu. Maka, potensi-potensi sumber daya alam di Indonesia harus dimanfaatkan dengan baik dan cepat.
"Ekonomi kita mesti mandiri kita siapkan betul. Krisis globalnya diantisipasi dengan kekuatan lokal, kita gerakkan elemen yang ada. Artinya pada sektor sekarang yang mengalami posisi tidak mudah, seperti pangan dan energi mesti cepat," tandas Ganjar.(OL-13)
baca juga: Anies Tetapkan Jabatan RT/RW Tidak Boleh 3 Periode, PKS: Regenerasi
Ia pun mengajak seluruh elemen warga negara Indonesia supaya membangkitkan kesadaran kolektif untuk menjaga persatuan, merawat, dan memajukan Indonesia.
Di Indonesia, setiap tanggal 20 Mei diperingati Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas). Ada pula Hari Artritis Autoimun Sedunia dan Hari Lebah Sedunia.
Prabowo mengatakan Hari Kebangkitan Nasional adalah momen bersejarah ini merupakan pengingat penting akan semangat persatuan dan perjuangan bangsa Indonesia menuju kemerdekaan.
Prof. Dr. Bambang Shergi Laksmono dari FISIP UI menegaskan dalam upaya menuju Indonesia Emas 2045, diperlukan kehadiran individu dengan karakter sosial yang kuat di dalam politik.
Hari Kebangkitan Nasional menjadi momentum untuk merefleksikan perjuangan para pahlawan.
Sehubungan 116 Tahun Hari Kebangkitan Nasional (20 Mei 1908-2024), Presidium Gerakan Penegak Kedaulatan Rakyat (GPKR) menyampaikan sejumlah pikiran/pernyataan.
RUPS juga memutuskan pengalokasian laba US$1 juta sebagai dana cadangan. Sisanya sebagai laba ditahan untuk memperkuat struktur permodalan, operasional, dan pengembangan usaha.
DPRD Kota Bogor menetapkan pembentukan panitia khusus (Pansus) untuk membahas Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Wali Kota Bogor tahun 2022
DIREKTUR Utama PT Goto Gojek Tokopedia Tbk (GoTo) Andre Soelistyo membeberkan sumber kerugian perseroan pada 2022 lalu karena aspek nonkas dan efek dari kebijakan yang hanya dibukukan sekali.
SETELAH vakum dua tahuk akibat pandemi Covid-19, Kabupaten Muba mengembalikan lagi citra sebagai Kabupaten bersih dengan berhasil meraih Piala Adipura ke 13 pada tahun 2022..
KASUS HIV/AIDS di Provinsi Sulawesi Selatan tercatat lebih dari 21 ribu kasus pada 2022 lalu. Dari jumlah itu, 80% nya ada di Kota Makassar atau sebanyak 16.800 kasus HIV/AIDS.
TERSANGKA kasus dugaan korupsi dana belanja tidak terduga (BTT) Tahun 2021 pada BPBD Kabupaten Sikka mengembalikan kerugian negara dana BTT sebesar Rp575 juta ke Kejari
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved