Headline
Sebagian besar pemandu di Gunung Rinjadi belum besertifikat.
Sebagian besar pemandu di Gunung Rinjadi belum besertifikat.
ARUS balik penumpang yang meninggalkan Bali di terminal keberangkatan domestik Bandara I Gusti Ngurah Rai, pada Lebaran+7 atau Rabu (11/5) masih terlihat ramai. Dari data yang tercatat, sebanyak 16.122 orang meninggalkan Pulau Dewata.
Stakeholder Relation Manager PT Angkasa Pura I Bandara I Gusti Ngurah Rai, Taufan Yudhistira mengatakan jumlah tersebut masih cukup tinggi dibandingkan jumlah keberangkatan pada tiga hari awal-awal puncak libur Lebaran yang berkisar 6 ribuan hingga 9 ribuan penumpang.
Sementara kedatangan penumpang domestik mengalami penurunan dalam dua hari terakhir. Seperti pada Senin (9/5) jumlah penumpang yang mendarat di Bandara Ngurah Rai sebanyak 9.841 orang dan Selasa (10/5) sebanyak 9.338 orang. Bila dibandingkan pada hari-hari sebelumnya, jumlah penumpang yang datang lebih banyak berkisar 10 ribuan hingga 18 ribuan orang.
Sebaliknya, jumlah kedatangan penumpang internasional meningkat cukup signifikan dalam tiga hari terakhir. Selasa (10/5) tercatat sebanyak 4.523 orang, Senin (9/5) tercatat 4.190 orang, dan sebanyak 3.856 pda Minggu (8/5). Sedangkan arus keberangkatan penumpang internasional masih berkisar 3.400 orang dalam dua hari terakhir. (OL-15)
Prediksi jumlah penumpang mudik Lebaran tahun ini mengalami peningkatan sebesar 1,36% dibandingkan periode tahun lalu yang hanya 998.521 penumpang.
Sebanyak 18 parking stand dipersiapkan di Bandara Ngurah Rai untuk pesawat delegasi KTT ASEAN.
PERDANA Menteri (PM) Tajikistan Qohir Rasulzoda tiba di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali, pada Sabtu (18/5) sekitar pukul 17.20 WITA untuk menghadiri World Water Forum ke-10 pada 18-25 Mei 2024.
BADAN Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dan Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali, mengelar Simulasi Gempa dan Tsunami.
Rute terbaru adalah dari Perth, Australia dan Singapura. Penerbangan tersebut dilayani menggunakan maskapai AirAsia Indonesia.
Bali mengantisipasi masuknya kasus mycoplasma pneumoniae atau infeksi pernapasan pneumonia dari Tiongkok melalui pintu masuk bandara.
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Bali pada triwulan II 2024 mengalami peningkatan sebesar 5,36%
tari bali yang berjumlah 127 tarian dan masing-masing menampilkan keunikan serta cerita tersendiri yang menjadi ciri kebudayaan Bali
pakaian adat Bali yang terdiri dari berbagai variasi dengan filosofi tersendiri yang menggambarkan budaya dan karakter masyarakat Bali
senjata tradisional Bali sebagai wujud peninggalan sejarah yang masih dijaga hingga kini, jenis dan fungsinya pun beragam
PAKAIAN-pakaian pria bernuansa pantai yang terinspirasi dari nuansa Bali dan pakaian yang terinspirasi dari busana kaftan, hingga dilengkapi dengan aksesori bernuansa pantai
“Jadi kolaborasinya dalam bentuk perhiasan, teknik pembuatannya memang berdasar dari para perajin di desa Taro, berbeda dengan teknik yang kami lakukan."
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved