Headline
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Kumpulan Berita DPR RI
STOK beras yang ada di gudang milik Badan Urusan Logistik (Bulog) Sumbar mencapai 10.000 ton. Dengan stok sebanyak itu diperkirakan cukup untuk memenuhi kebutuhan warga Kota Padang saat ini dan juga dalam menghadapi bulan Ramadan nanti.
"Dari informasi yang kita peroleh dari Bulog, stok beras di Padang dalam kondisi aman. Jumlahnya ada sebanyak 10.000 ton, ditambah lagi yang dalam perjalanan sebanyak 4.000 ton," kata Wali Kota Padang Mahyeldi Ansharullah, Senin (13/4).
Mahyeldi menjelaskan, Kota Padang berbeda dengan daerah lain. Kalau daerah lain merupakan daerah produksi pertanian, di Padang warganya bergerak di sektor perdagangan, jasa, sektor informal dan UMKM. Makanya ketersediaan beras di Kota Padang harus dipastikan guna menjaga ketahanan warga Kota Padang.
baca juga: Keringanan Retribusi Untuk Pedagang Pasar Tradisional Yogyakarta
Oleh karena itu, Mahyeldi mengimbau warga Kota Padang agar tidak resah ketiadaan pasokan beras di pasaran.
"Jangan pula karena kepanikan itu sampai menimbun bahan pangan yang dapat memicu kenaikan harga di pasaran," tandasnya. (OL-3)
Adapun total bantuan yang telah disalurkan mencapai sekitar 353,5 ribu ton beras dan 70,7 juta liter minyak goreng.
DI tengah klaim Presiden Prabowo Subianto tentang swasembada beras, harga beras premium di sejumlah pasar tradisional di Priangan Timur justru merangkak naik.
MENTERI Pertanian Andi Amran Sulaiman menyampaikan Indonesia hampir dipastikan dapat melakukan ekspor beras tahun ini.
BADAN Pangan Nasional (Bapanas) mengungkapkan bahwa surplus beras nasional melonjak signifikan hingga 243,2% dalam kurun empat tahun terakhir.
Ketua Bidang Lingkungan Hidup dan Kehutanan PP Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI), Aulia Furqon, menyampaikan apresiasi atas capaian swasembada beras 2025.
KEBERHASILAN swasembada pangan di Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, merupakan kerja seluruh petani Lamongan.
Negara harus memastikan bahwa pencabutan perizinan berusaha di Aceh, Sumatra Utara dan Sumatra Barat.
Merujuk dari terakhir pemerintah, bencana banjir dan longsor akhir November 2025 lalu menyebabkan 208.693 unit rumah di Aceh rusak.
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengeluhkan harga tiket pesawat yang mahal untuk menuju titik bencana di Sumatra dan Aceh.
Sejumlah provinsi telah mengirimkan relawan kemanusiaan, di antaranya Riau, Kepulauan Riau, Jambi, Lampung, Jawa Tengah, Jawa Timur, Jawa Barat, dan Daerah Istimewa Yogyakarta.
Sigit berharap dengan adanya gotong royong polisi dan warga ini, anak-anak bisa segera kembali ke kursi sekolah.
Pramono mengatakan perayaan akan digelar di delapan titik bersama Forkopimda, dengan pusat kegiatan di Bundaran Hotel Indonesia (HI).
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved