Headline
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Kumpulan Berita DPR RI
KEPOLISIAN telah memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa contra flow. Kebijakan itu diterapkan di Tol Jakarta-Cikampek kilometer (KM) 70 hingga KM 47.
“Pengaturan telah dilaksanakan sehingga lalu lintas dari Cipali menggunakan contraflow,” kata Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Dedi Prasetyo, Kamis (5/5)
Dedi mengatakan arus lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek terpantau ramai lancar saat contraflow. Skema tersebut diharapkan efektif meminimalkan kemacetan.
Dedi menyebut sejatinya polisi hendak menggunakan skema satu arah dari Palimanan hingga Cikampek. Kebijakan itu rencananya dimulai pukul 11.00 WIB namun ditunda.
“Karena volume kendaraan masih terpantau normal, yaitu di bawah lima ribu kendaraan per jam,” jelas jenderal bintang dua itu.
Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri mengatakan diskresi kepolisian soal lalu lintas (lalin) arus balik situasional. Masyarakat diminta aktif memantau media sosial.
"Diskresi bisa diterapkan kapan saja. Maka ikuti media sosial, radio, dan sebagainya sehingga pulang bisa lebih nyaman," kata Kepala Korlantas Polri Irjen Firman Shantyabudi dalam keterangan tertulis.
Firman mengatakan diskresi kepolisian bukan bertujuan menonjolkan kewenangan polisi. Melainkan memastikan masyarakat bisa kembali dengan lancar dan aman. (OL-8)
Sandy mengatakan dari pemantauan, ada sejumlah titik yang menjadi lokasi terjadinya kepadatan kendaraan. Seperti di KM 48A hingga rest area KM 57 Cikampek.
ARUS lalu lintas yang sempat padat di sepanjang ruas Tol Cikampek berangsur terurai setelah kepolisian memutuskan menerapkan sistem contra flow satu lajur pada Sabtu (21/12).
Melalui proses lelang, PT Pertamina Patra Niaga (PPN) menunjuk Pertagas untuk mengerjakan pembangunan proyek pipa BBM sepanjang ± 96 kilometer dari Cikampek ke Plumpang.
Lalin meninggalkan Jabotabek menuju arah Trans Jawa melalui GT Cikampek Utama Jalan Tol Jakarta-Cikampek, dengan jumlah 98.084 kendaraan, naik sebesar 54,35% dari lalin normal.
Total volume kendaraan yang melewati GT Cikampek Utama ini naik 54,32% jika dibandingkan lalu lintas (lalin) normal sebanyak 32.790 kendaraan.
MANTAN Direktur PT Jasamarga Jalan Layang Cikampek (JCC) Djoko Dwijono dinyatakan bersalah atas kasus korupsi pembangunan Tol Layang Jakarta-Cikampek II atau MBZ pada 2016-2017.
Kakorlantas tengah melakukan analisis dan evaluasi (anev) mendalam terhadap pelaksanaan Operasi Lilin 2025 sebagai dasar penyusunan strategi Operasi Ketupat 2026.
Pengecekan teknis kendaraan wajib dilakukan secara menyeluruh, namun yang tidak kalah penting adalah menjaga stamina dan konsentrasi pengemudi.
Kesiapan fisik dan mental adalah fondasi utama agar perjalanan mudik berlangsung aman.
Berbagai fasilitas pendukung telah disediakan, antara lain ruang laktasi, toilet khusus perempuan dan anak, ruang bermain anak, serta fitur KAI Female Seat Map
Sebagai satu-satunya titik kontak antara kendaraan dengan permukaan jalan, kondisi ban sangat menentukan faktor keselamatan, terutama saat menghadapi cuaca ekstrem.
Sebelum Anda memutusan mudik menggunakan kendaraan pribadi memastikan kendaraan dalam kondisi prima dan aman sebelum memulai perjalanan.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved