Headline
BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.
BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.
Kumpulan Berita DPR RI
LANGIT Jakarta dan Kepulauan Seribu diprediksi akan cerah sepanjang hari ini, Senin (3/8).
Dikutip dari laman resmi BMKG, langit Jakarta diprediksi cerah berawan pada pagi hari, sedangkan pada siang hari seluruh wilayah di Jakarta hingga Kepulauan Seribu diprediksi cerah.
Pada Senin malam, BMKG memperkirakan cuaca cerah berawan di seluruh wilayah di Jakarta, namun Kepulauan Seribu diperkirakan akan diguyur hujan ringan pada Selasa (4/8) dini hari.
Baca juga: Masuki Puncak Kemarau, Ini Wilayah yang Diminta BMKG Waspada
Cuaca cerah diperkirakan akan membuat suhu udara hari ini cukup panas di kisaran 25 hingga 33 derajat celsius. Sedangkan suhu udara Kepulauan Seribu berkisar 27 hingga 31 derajat celsius.
Karena cuaca cerah, tingkat kelembapan udara di Jakarta dan Kepulauan Seribu akan sedikit berkurang di kisaran antara 55 hingga 85%.(OL-5)
BMKG rilis peringatan dini cuaca Jakarta 29 Januari 2026. Cek data lengkap suhu, kelembapan, dan potensi hujan lebat di Jaksel & Jakbar hari ini.
Simak prakiraan cuaca Jabodetabek malam ini, Rabu 28 Januari 2026. BMKG peringatkan potensi hujan lebat dan angin kencang di Jakarta Selatan hingga Bogor.
BMKG menyepakati bahwa kemampuan lingkungan dalam merespons air hujan yang jatuh menjadi faktor penting terjadi atau tidak terjadinya banjir.
BPBD DKI Jakarta juga meminta masyarakat untuk secara aktif memantau perkembangan informasi kondisi gelombang dan pasang air laut melalui laman resmi.
Operasi Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) Jabodetabek 2026 dijadwalkan hingga awal Februari.
Prakiraan cuaca Jakarta hari ini, 28 Januari 2026. BMKG tetapkan status Siaga hujan lebat.
Siapa pun yang melihat, menyaksikan, atau menjadi korban sendiri dapat langsung melapor.
Penggunaan stiker di badan kapal bertujuan agar nelayan dapat segera mengakses bantuan kepolisian saat menghadapi situasi darurat di tengah laut.
Sinergi ini dianggap krusial untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), terutama di wilayah perairan yang menjadi jalur vital.
Koordinasi intensif dilakukan bersama Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) untuk memantau kondisi gelombang.
Beberapa daerah di Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu masih terendam banjir rob pada Kamis malam, meskipun situasi genangan mulai menurun di sejumlah lokasi.
BANJIR rob melanda Jakarta Utara dan Kabupaten Kepulauan Seribu pada Kamis (4/12) malam. BPBD DKI Jakarta Mohamad Yohan mengatakan terdapat enam RT yang terendam banjir rob
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved