Headline
RI-AS membuat protokol keamanan data lintas negara.
F-35 dan F-16 menjatuhkan sekitar 85 ribu ton bom di Palestina.
PERDANA Menteri Israel Benjamin Netanyahu berhasil menjalani operasi hernia. Netanyahu berada dalam kondisi yang baik setelah dioperasi pada Minggu (31/3) malam, ketika perang dengan Hamas di Jalur Gaza mendekati enam bulan.
"Dokter menemukan hernia tersebut pada hari Sabtu saat pemeriksaan rutin, dan setelah berkonsultasi, keputusan dibuat bagi perdana menteri untuk menjalani operasi setelah menyelesaikan jadwal hariannya," kata kantornya.
Pada saat yang sama, ribuan warga Israel berdemonstrasi di Yerusalem pada Minggu malam untuk menyerukan pengunduran diri Netanyahu. Mereka juga mendesak pembebasan sandera Israel yang ditahan di Gaza.
Baca juga : PM Israel Benjamin Netanyahu Akan Larang Siaran Al Jazeera
Mereka memusatkan aksi depan gedung parlemen di Yerusalem yang menjadi demonstrasi anti-pemerintah terbesar sejak negara itu berperang pada bulan Oktober.
Mereka mendesak pemerintah mencapai kesepakatan gencatan senjata untuk membebaskan puluhan sandera yang ditahan kelompok Hamas di Gaza dan mempercepat pemilihan umum.
“Setelah enam bulan, sepertinya pemerintah memahami bahwa Bibi Netanyahu adalah sebuah hambatan,” kata demonstran Einav Moses, yang ayah mertuanya, Gadi Moses, disandera.
Massa membentang hingga beberapa blok di sekitar Knesset, atau gedung parlemen, dan penyelenggara berjanji akan melanjutkan demonstrasi selama beberapa hari ke depan. Mereka mendesak Netanyahu untuk mengadakan pemilu baru hampir dua tahun lebih cepat dari jadwal. (France24/Z-3)
Seorang perempuan berusia 70-an ditangkap otoritas keamanan Israel karena diduga merencanakan pembunuhan terhadap Perdana Menteri Benjamin Netanyahu.
Donald Trump dikabarkan kaget dengan serangan militer Israel yang menargetkan gereja Katolik di Gaza dan gedung pemerintahan Suriah.
Israel menyesal atas insiden serangan yang menghantam satu-satunya gereja Katolik di Gaza.
Israel dan Suriah sepakat melakukan gencatan senjata. Hal tersebut diungkapkan Duta Besar Amerika Serikat untuk Turki merangkap Utusan Khusus untuk Suriah, Thomas Barrack.
JAKSA ICC Karim Khan diperingatkan pada Mei bahwa jika surat perintah penangkapan untuk PM Israel Benjamin Netanyahu tidak dicabut, ia dan ICC akan dihancurkan.
ISU Presiden AS Donald Trump diusulkan PM Israel Benjamin Netanyahu layak menerima Nobel Perdamaian Dunia memicu perdebatan.
TEKNOLOGI kesehatan saat ini memungkinkan pasien mengalami tindakan operasi yang lebih sederhana, salah satunya adalah operasi hernia inguinalis dengan menggunakan teknik laparoskopi.
Tindakan laparoskopi menjadi pilihan favorit masyarakat untuk mengobati hernia dengan lebih aman dan minim sayatan.
Hernia diafragmatika merupakan kondisi langka yang menuntut tindakan cepat dan tepat.
Pada orang dewasa, kondisi ini paling sering terjadi di selangkangan atau perut. Saat seseorang mengidapnya, ia mungkin melihat atau merasakan adanya tonjolan.
PAUS Fransiskus memimpin doa Angelus di Lapangan Santo Petrus di Vatikan pada Minggu (19/6). Dia berada di hadapan ribuan peziarah, setelah menjalani operasi hernia sepekan lalu.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved