Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
Rusia akan melanjutkan pengembangan tritunggal nuklir miliknya sebagai penjamin utama kedaulatan dan integritas wilayah, kata Menteri Pertahanan Rusia Sergey Shoygu pada Selasa (10/1).
Kemampuan perang Pasukan Udara Rusia juga akan ditingkatkan, baik pesawat tempur dan pengebom maupun kendaraan udara tak berawak, kata Shoygu dalam pertemuan perdana tahun ini bersama pimpinan militer di Moskow.
"Rencana dekat kami yakni memperluas gudang senjata kejut modern. Satu tugas yang sama pentingnya adalah memperbarui peralatan dan perlengkapan taktis personel ke level tertinggi dalam waktu sesingkat mungkin," katanya.
Shoygu mengatakan bahwa sistem manajemen dan komunikasi juga harus diperbaiki, termasuk melalui integrasi kecerdasan buatan.
Semua upaya ini akan meningkatkan kemampuan perang pasukan Rusia sekaligus membantu mencegah agresi terhadap Rusia beserta sekutunya, kata Menhan. (Ant/OL-12)
Jet tempur Jepang cegat pengebom nuklir Rusia Tu-95MS di Laut Jepang. Ketegangan meningkat di tengah sengketa Kepulauan Kuril dan penguatan aliansi militer AS-Jepang.
Ia menjelaskan bahwa gempabumi tektonik tersebut terjadi pada 22 Januari 2026 pukul 19.42 WIB berdasarkan hasil analisis parameter terkini.
MEMASUKI awal 2026, dunia dikejutkan oleh tindakan unilateral Amerika Serikat yang sangat drastis di kawasan Karibia.
Rusia menegaskan tidak memiliki rencana merebut Greenland. Menlu Sergei Lavrov menyatakan AS memahami Moskow dan Beijing tak mengancam wilayah tersebut.
Menlu Rusia Sergei Lavrov menyebut Greenland bukan bagian alami dari Denmark. Pernyataan ini muncul di tengah ketegangan AS dan Eropa terkait rencana Donald Trump.
Di balik ketegangan NATO, media pemerintah Rusia justru memuji rencana Donald Trump mencaplok Greenland. Apakah ini taktik pecah belah Barat?
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved