Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
Sekitar 30 orang hilang setelah banjir dan hujan lebat menyebabkan enam rumah di Negara Bagian Rhineland-Palatinate di Jerman ambruk, menurut lembaga penyiar SWR, Kamis (15/7).
Berkisar 25 rumah lainnya di distrik Schuld bei Adenau di wilayah Eiffel yang berbukit berisiko hancur, kata SWR, mengutip pihak kepolisian yang tak langsung bersedia komentar.
Dua petugas pemadam kebakaran tenggelam dan anggota militer dikerahkan pada Rabu untuk membantu warga yang terdampar, setelah sistem cuaca bertekanan rendah yang berjalan lambat menyebabkan banjir yang terjadi sekali dalam satu generasi.
Transportasi kereta api, darat dan sungai mengalami gangguan sehingga pengiriman ditangguhkan di sungai Rhine.
Badai hujan lebat diperkirakan akan melanda Jerman barat daya pada Kamis, dengan curah hujan yang terus mengguyur hingga Jumat malam, demikian peringatan German Weather Service dalam buletin pagi. (Ant/OL-12)
Jerman resmi kirim tim militer ke Greenland menyusul ketegangan wilayah. Kanada turut pasang badan dukung integritas teritorial Denmark.
SEKRETARIS Jenderal NATO Mark Rutte memperingatkan bahwa Rusia bisa menyerang negara-negara anggota pakta pertahanan itu dalam lima tahun ke depan.
Raja Charles menjamu Presiden Jerman Frank-Walter Steinmeier dalam jamuan kenegaraan bernuansa Natal di Windsor Castle.
SEKITAR 2,5 tahun lalu, lebih dari selusin perwira tinggi Jerman berkumpul di kompleks militer Berlin untuk menyusun rencana rahasia menghadapi kemungkinan perang dengan Rusia.
SEDIKITNYA 100.000 warga Palestina kemungkinan tewas dalam perang genosida Israel di Jalur Gaza, Palestina. Ini menurut studi baru yang dirilis Institut Max Planck.
Pemerintah Jerman menyepakati rancangan sistem dinas militer baru untuk memperkuat Bundeswehr. Program ini menargetkan 260.000 tentara aktif pada 2035.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved