Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
DALAM lanskap industri konstruksi yang semakin kompetitif, kesadaran untuk mengutamakan kualitas, keamanan harus terus ditingkatkan. Begitu juga dalam implementasi prinsip-prinsip ramah lingkungan.
Direktur Sicons Construction, Rahmat Cepi, komitmen untuk tetap menjunjung tinggi nilai kualitas dan keberlanjutan di setiap proyek yang ditangani adalah hal yang krusial.
“Material besertifikat adalah bentuk tanggung jawab keilmuan dan profesional kami terhadap standar nasional (SNI) yang sudah dibakukan dan juga untuk memastikan keamanan bangunan bagi penghuni. Ini bukan pilihan, tapi kewajiban,” ujar Rahmat, dalam keterangannya, Senin, (2/6).
Rahmat mengatakan pihaknya mengedepankan penggunaan material bangunan besertifikasi, termasuk besi berstandar SNI (Standar Nasional Indonesia). Bagi Rahmat, hal ini bukan hanya soal spesifikasi teknis, tetapi bagian dari tanggung jawab keilmuan, profesional dan jaminan keselamatan jangka panjang bagi klien.
Tak hanya itu, Rahmat mengatakan pendekatan zero waste dalam operasional proyek juga hal yang harus dilakukan. Artinya, setiap limbah konstruksi, baik organik maupun anorganik, dikelola secara maksimal agar tidak menjadi beban lingkungan. Metode ini juga diterapkan untuk menciptakan efisiensi internal tanpa mengorbankan kualitas bangunan.
Dengan semakin meningkatnya kesadaran masyarakat terhadap bangunan yang tidak hanya indah tetapi uga bertanggung jawab, pendekatan seperti itu diyakini akan menjadi standar baru dalam dunia properti di Indonesia. (H-1)
Di tengah berbagai kemudahan seperti peningkatan kuota FLPP, perpanjangan PPN DTP, dan konversi KUR menjadi KPP untuk segenap supply chain perumahan.
Untuk memperkuat pemantauan lapangan, Astra Agro menerapkan drone monitoring dan digital field mapping berbasis citra satelit.
Melalui University Roadshow ini, LME 2025 ingin menegaskan bahwa isu lingkungan bukan hanya tanggung jawab pemerintah atau perusahaan, tetapi juga tanggung jawab bersama.
IYSF merupakan bagian dari side event Indonesia International Sustainability Forum, yang bertujuan untuk memperkuat dan mendorong peran anak muda dalam mewujudkan agenda sustainability.
Peran akuntan kini melampaui laporan keuangan konvensional. Profesi ini memiliki tanggung jawab besar untuk menjembatani tujuan bisnis dengan nilai-nilai keberlanjutan.
Kondisi geografis Cianjur yang luas dan beragam, meliputi wilayah urban, pedesaan, dan pegunungan, menyulitkan proses pengangkutan dan pengolahan sampah secara merata.
Survei Harga Properti Residensial (SHPR) Bank Indonesia menyebutkan akses terhadap infrastruktur transportasi massal menjadi pendorong kenaikan harga dan minat beli properti residensial.
Kemenangan CitraLand City CPI di level Asia Pacific Region menempatkan proyek ini sejajar dengan pengembangan properti kelas dunia dari negara-negara maju.
DAMARA Estate Jimbaran Hijau, pengembangan hunian premium oleh Greenwoods Group bekerja sama dengan Jimbaran Hijau, secara resmi menjalin kolaborasi strategis dengan Banyan Group.
Pertama kalinya sejak 1978, rumah legendaris keluarga Banks dari serial 'The Fresh Prince of Bel-Air' resmi masuk bursa properti.
Temukan daftar 30 perusahaan properti terbesar di Indonesia berdasarkan market cap 2026. Panduan lengkap bagi investor saham dan properti.
PT Diamond Citra Propertindo Tbk (DADA) memperluas portofolio bisnisnya ke segmen hunian tapak (landed housing) melalui akuisisi 99,9% saham PKSI senilai 174,8 miliar.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved