Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
MENTERI Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy meresmikan SMK Asy-Syarif Mitra Industri Mojokerto yang merupakan hasil dari komitmen bersama antara pihak sekolah, pemerintah daerah, dunia industri, dan masyarakat dalam memajukan pendidikan vokasi.
Upaya itu penting mengingat Indonesia saat ini tengah menghadapi tantangan besar dalam peningkatan kompetensi sumber daya manusia di tengah era globalisasi dan kemajuan teknologi.
Menurutnya, tantangan itu sekaligus merupakan peluang besar karena penduduk Indonesia didominasi oleh generasi Z dan milenial, dimana mayoritas penduduk berada dalam usia produktif.
Baca juga : Pendidikan Vokasi Otomotif sesuai Kebutuhan Industri dan Masyarakat
"Kolaborasi yang baik ini menjadi langkah penting, karena tanpa kemitraan antara lembaga pendidikan dan pelatihan dengan dunia kerja dan usaha, maka cita-cita untuk menyongsong 100 tahun Indonesia Emas di tahun 2045 tidak dapat berjalan dengan baik," kata Muhadjir dalam keterangannya, Senin (16/9).
Muhadjir menjelaskan kunci untuk menjadi negara maju di 2045 mendatang adalah melalui upaya untuk membangun tenaga kerja produktif dengan kerja-kerja yang juga produktif. Untuk itu perlu disiapkan melalui sistem yang baik agar menghasilkan tenaga terampil dan mampu bersaing di dunia kerja.
"Mereka yang disebut sebagai warga negara produktif adalah mereka yang tenaganya masih bagus, pendidikannya sangat siap, bekal keterampilannya juga cukup, dan masuk dunia kerja dengan penghasilan yang tinggi," ujar dia.
Baca juga : 29 Perusahaan Retail Buka Ratusan Peluang Kemitraan dengan SMK dan PTV
"Itu namanya orang usia produktif dan bekerja secara produktif. Itu menjadi kunci kalau Indonesia ingin maju," tambahnya.
Kepentingan di daerah lain, sebagai bagian dari langkah besar untuk mendukung rencana strategis nasional dalam membangun pendidikan dan pelatihan vokasi.
Langkah positif tersebut sejalan dengan amanat Peraturan Presiden Nomor 68 Tahun 2022 untuk revitalisasi keterkaitan antara dunia usaha dan industri dengan lembaga pendidikan dan pelatihan vokasi. (S-1)
Sertifikasi yang merupakan syarat fundamental guna memasuki pasar kerja global, akan dimaksimalkan supaya bisa dilakukan di dalam negeri.
Lulusan pendidikan Vokasi dituntut tidak hanya adaptif, tetapi juga memiliki kompetensi digital yang kuat agar mampu bersaing di tingkat internasional.
Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mempertegas komitmennya dalam menyiapkan sumber daya manusia (SDM) industri yang unggul melalui penyelenggaraan Wisuda Serentak Politeknik.
Kemendikdasmen melalui Ditjen Pendidikan Vokasi, Pendidikan Khusus, dan Pendidikan Layanan Khusus menegaskan komitmennya untuk memperkuat layanan pendidikan inklusif.
Kemitraan berkelanjutan mampu memberikan manfaat berlapis, salah satunya memperkuat kapasitas institusi pendidikan sebagai penyedia talenta.
Kegiatan edukasi investasi di SMK Metland menunjukkan komitmen kuat dunia pendidikan dalam menyiapkan generasi muda yang melek finansial sejak dini.
Menurut data Pemerintah Provinsi Banten, tingkat pengangguran masih banyak didominasi lulusan SMK sehingga perlu penataan ulang kurikulum agar lebih relevan.
Menteri Mu’ti juga menyoroti peran pendidikan vokasi dalam membekali peserta didik dengan keahlian yang relevan dan dinamis.
Lulusan pendidikan Vokasi dituntut tidak hanya adaptif, tetapi juga memiliki kompetensi digital yang kuat agar mampu bersaing di tingkat internasional.
Menteri PPPA Arifah Fauzi menekankan pentingnya mendorong kemandirian, kesiapan hidup, serta pembangunan masa depan yang layak bagi anak penyandang disabilitas.
PENGUATAN pendidikan vokasi merupakan strategi utama dalam membangun industri nasional yang bernilai tambah tinggi, berkelanjutan, dan berdaya saing global.
Teknologi kulit, karet, dan plastik akan terus berkembang dan memerlukan tenaga pendidik yang mengikuti perkembangan inovasi.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved