Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
STAF Khusus Presiden RI bidang Ekonomi, Arif Budimanta mengatakan program Makanan Bergizi Gratis (MBG) yang akan dimulai pada 2 Januari 2025 akan membantu pengeluaran keluarga miskin dan miskin ekstrem.
"Kalau kita lihat dalam kelompok golongan miskin, konsumsi rumah tangga khususnya pangan jadi yang utama, dengan adanya program makanan bergizi gratis ini tentunya mengurangi beban pengeluaran. Harapannya juga bisa meningkatkan asupan gizi yang lebih baik," kata Arif di Kantor Kemenko PMK, Jakarta Pusat, Senin (26/8).
Kemudian, lanjut Arif, bagi keluarga salah satu cara untuk bisa keluar dari kemiskinan yang akut terutama bagi golongan keluarga miskin yang masih memiliki anak sekolah melalui pendidikan dengan gizi yang baik maka kemudian diharapkan mendapatkan belajar yang baik dan menyelesaikan pendidikan juga dengan baik sampai dengan tingkat yang tinggi.
Baca juga : Badan Gizi: Program Makan Bergizi Gratis Sasar 82,9 Juta Penerima
Program prioritas dari presiden terpilih Prabowo Subianto tersebut sudah menjadi bagian kebijakan dalam nota keuangan dan rancangan undang-undang APBN atau pun rencana kerja pemerintah untuk tahun 2025.
"Tentu kita berharap bahwa program ini tentu dapat membangun manusia Indonesia. Bisa dibilang baru akan terlihat efeknya mungkin di tahun setelah 2025," ucapnya.
Terutama mereka yang masih berada dalam usia sekolah menjadi lebih sehat karena gizinya tercukupi. Karena gizinya tercukupi maka kemudian harapannya tentu belajarnya menjadi lebih giat.
Kemudian program tersebut juga bukan hanya ditujukan untuk anak-anak sekolah tetapi juga bagi ibu-ibu yang sedang hamil, terutama berasal dari golongan tertentu dan itu tentu juga akan mempengaruhi kondisi bayi yang dilahirkan yang lebih sehat. (Iam)
Fadly mengatakan, pada rapat koordinasi itu BGN mengundang pemerintah daerah hingga tingkat kecamatan untuk mempersiapkan pendataan calon penerima manfaat MBG
Anggota Komisi IX DPR Nurhadi menegaskan pentingnya penguatan aspek regulasi dalam program Makan Bergizi Gratis (MBG).
Keberhasilan program MBG sangat ditentukan sinergi lintas sektor, mulai dari pemerintah, dunia usaha, legislatif, hingga akademisi.
Dalam waktu singkat, Indonesia berhasil membangun sistem Makan Bergizi Gratis (MBG) berskala masif hingga menarik perhatian Jepang untuk belajar langsung ke lapangan.
Menyikapi beredarnya informasi di media sosial yang menyebutkan bahwa makanan dari SPPG Karyasari Sukaresmi didistribusikan menggunakan kantong plastik, pihak SPPG buka suara.
FAO mencatat 43,5% penduduk Indonesia tak mampu membeli pangan sehat. Program Makan Bergizi Gratis dinilai krusial bagi keluarga prasejahtera.
Kepala BP Taskin, Budiman Sudjatmiko menjelaskan bahwa definisi kemiskinan tidak dapat disederhanakan hanya sebagai kekurangan uang tunai.
SMF bangun 56 rumah layak huni di Sangkrah untuk tuntaskan kawasan kumuh Solo. Program TJSL ini dukung pengentasan kemiskinan ekstrem.
Wali Kota Jaya Negara mengatakan, program bedah rumah ini merupakan implementasi dari spirit Vasudaiva Kutumbakam yang bermakna kita semua bersaudara.
MENTERI Agama (Menag) Nasaruddin Umar menegaskan wakaf memiliki potensi besar untuk mendukung pengembangan pendidikan Islam.
PRESIDEN Prabowo Subianto menegaskan komitmennya untuk memutus rantai kemiskinan di Indonesia dengan langkah-langkah menyeluruh.
PRESIDEN Presiden Prabowo Subianto menginstruksikan pada jajaran kabinet Merah Putih untuk melakukan percepatan pengentasan kemiskinan ekstrem di desa
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved