Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
SMAIT As-Syifa Boarding School menggelar As-Syifa Festival Raya (Asfera) 2024 di Pondok Pesantren As-Syifa Sagalaherang, Subang, Jawa Barat. Kegiatan yang merupakan kolaborasi tiga kampus SMAIT As-Syifa Boarding School pada 27 Februari hingga 2 Maret 2024 ini, menggabungkan acara tahunan sebelumnya yakni Assyifa Festival (Syifest) dan As-Syifa League Festival (Alfest) menjadi satu platform kolosal.
Berbagai kegiatan digelar selama Asfera 2024. Misalnya pertunjukkan kesenian dari para siswa, talk show yang menghadirkan beberapa bintang tamu, dan kegiatan menarik lainnya.
Kabid Pendidikan Agama Islam Kementerian Agama Jawa Barat, Nawawi menyampaikan apresiasinya atas pelaksanaan Asfera 2024. Menurutnya, di usia relatif muda, para siswa mampu mempersembahkan acara yang kreatif.
Baca juga : Pemkab Bekasi Prioritaskan Program Rehabilitasi Sekolah
Nabila Sahderina, Ketua pelaksana Asfera putri 2024 mengatakan festival ini menjadi momentum untuk mempererat tali persaudaraan antar pelajar dari berbagai daerah. "Kita akan mengeksplorasi keberagaman kreativitas, dan kecerdasan yg memancar pada setiap pelajar, meledakkan kebahagiaan dan inspirasi," kata Nabila.
Ditambahkan, festival ini tidak hanya tentang persaingan, namun juga berfungsi sebagai sebuah wadah untuk mengasah bakat dan keterampilan para pelajar. "Kegiatan nini sekaligus menjadi ajang penting untuk menjalin silaturahmi antara pelajar dari berbagai daerah, membentuk generasi muda yang berkualitas dan berpotensi untuk masa depan Indonesia," jelasnya. (RO/R-2)
PENDIDIKAN kerap dimaknai sebatas proses belajar-mengajar di ruang kelas. Padahal, mutu pendidikan sesungguhnya dibangun oleh sebuah ekosistem yang lebih luas.
MENTERI Kesehatan memiliki ambisi besar untuk mereformasi sistem pendidikan dokter spesialis di Indonesia.
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa secara resmi membuka Bimbingan Teknis (Bimtek) Kepala Sekolah dan Tenaga Kependidikan (Tendik) Sekolah Rakyat (SR) se-Jawa Timur.
Pelaksanaan TKA SD dan SMP tahun 2026 diawali dengan pendaftaran peserta 19 Januari hingga 28 Februari 2026,
Peran warga sekolah, kepala sekolah, guru, tenaga kependidikan, dan murid, sangat strategis dalam memastikan sekolah aman dan nyaman.
Kesejahteraan siswa merupakan faktor penting yang selama ini kurang diteliti di Indonesia, padahal sangat berpengaruh pada perkembangan psikososial dan prestasi akademik.
Prestasi langka ini menegaskan keunggulan pelajar Indonesia di panggung robotika global.
GURU Besar Literasi Budaya Visual FSRD ITB, Prof Acep Iwan Saidi, merespons kebijakan pengelola Museum Nasional Indonesia (MNI) yang menaikkan harga tiket masuk bisa membebankan pengunjung.
ANGGOTA Komisi XIII DPR RI Fraksi PDI Perjuangan, Marinus Gea, menghadiri kegiatan Parlemen Pelajar PW IPM Banten 2025 di Universitas Muhammadiyah Tangerang.
Ia menekankan bahwa akar persoalan bukan pada keberadaan platform, melainkan kurang optimalnya mekanisme penyaringan konten berbahaya oleh perusahaan teknologi besar.
PELAKU teror di era masyarakat digital jangan dibayangkan orang-orang dengan keterikatan pada ideologi dan agama yang kebablasan.
SEBANYAK 152 pelajar dari 38 provinsi resmi menyelesaikan pelatihan perdana Gladian Sentra Paskibra untuk Indonesia (Garuda) Tahun 2025.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved