Senin 22 Agustus 2022, 16:36 WIB

Ambhara Hotel Jakarta Hadirkan Acara Bertema 'Bollywood is Never Dies'

mediaindonesia.com | Humaniora
Ambhara Hotel Jakarta Hadirkan Acara Bertema

Ist
Ambhara Hotel Jakarta menghadirkan acara Bertema 'Bollywood is Never Dies'.

 

BERAWAL dari Hobi kini menjadi Queen Of Parodi Bollywood sekaligus juri acara musik ternama Rising Star Dangdut yang terkenal Vina Fan kembali mengadakan acara Meet and Greet untuk para fansnya khususnya kalangan pecinta Bollywood. Acara yang diadakan di Ambhara Hotel Jakarta ini hadir dengan tema ‘Bollywood Is Never Dies’.

Acara ini di selenggarakan pada hari Minggu, 28 Agustus 2022. Dengan FDC Rp150 ribu, Anda dapat menikmati keseruan dan kemeriahan bertema ‘Bollywood Is Never Dies’ include All You Can Eat Pasta Party di Dapur Pelangi, Lobby Floor Ambhara Hotel Jakarta mulai dari jam 11 pagi.

Tidak hanya sendiri Queen Of Parodi Bollywood Vina Fan akan hadir bersama dengan Tama, Rizal, Ferdi, Jhody serta Surprise Guest yang akan turut memeriahkan acara. Surprise Guest yang akan hadir dan ikut serta dalam acara ‘Bollywood Is Never Dies’ .

Kali ini yang pasti adalah seseorang wanita cantik berbakat dalam dunia tarik suara sekaligus pemenang dari salah satu ajang pencarian bakat di stasiun televisi ternama Indonesia.

Kira - kira siapakah Surprise Guest yang akan hadir untuk memeriahkan acara? Segera daftarkan diri anda selama slot masih tersedia.

Untuk informasi lebih lanjut dan reservasi, dapat menghubungi nomor telepon 021-2700800 atau whatsapp ke nomor 087777886898. Follow akun @ambharajakarta agar terus mengetahui update berbagai acara dan promo di Ambhara Hotel Jakarta. (RO/OL-09)

Baca Juga

MI/Amir

3.028 Bencana Melanda Indonesia Sepanjang 2023

👤Theofilus Ifan Sucipto 🕔Minggu 01 Oktober 2023, 07:25 WIB
BNPB mengungkapkan periode 1 Januari - 30 September terjadi 3.028 bencana alam di...
Ist

Lulusan Pesantren Mahasiswa Al-Hikam Depok Diminta Selalu Berinovasi

👤Media Indonesia 🕔Minggu 01 Oktober 2023, 06:36 WIB
Direktur SKSG UI Athor Subroto menyampaikan dengan adanya penguatan ilmu agama yang didapatkan di pesantren menjadi pondasi baik untuk...
Ist

Kaji Cara Cegah Kebakaran TPA, Menteri LHK Siti Nurbaya Kunjungi Tiga Provinsi

👤Media Indonesia 🕔Minggu 01 Oktober 2023, 00:54 WIB
Kunjungan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya untuk menyelidiki penyebab kebakaran beberapa TPA dan mengkaji cara...

E-Paper Media Indonesia

Baca E-Paper

MI TV

Selengkapnya

Berita Terkini

Selengkapnya

BenihBaik.com

Selengkapnya

MG News

Selengkapnya

Berita Populer

Selengkapnya

Berita Weekend

Selengkapnya