Headline
BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.
BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.
Kumpulan Berita DPR RI
KETUA Dewan Pers Azyumardi Azra menyebut meninggalnya Buya Syafii Maarif pada Jumat (27/5) adalah kehilangan besar bagi Indonesia. Ia menilai sosok Buya Syafii sebagai pecinta Indonesia yang sangat bersemangat dengan Pancasila dan kebhinnekaan.
"Buya Syafii juga penganjur Islam damai, menolak tegas kekerasan atas nama Islam," ujarnya melalui keterangan tertulis yang diterima Media Indonesia.
Baca juga: Jenazah Buya Syafii Disalatkan di Masjid Besar Kauman Selepas Salat Jumat
Azyumardi juga mengatakan, Buya Syafii merupakan tokoh Muhammadiyah yang berusaha menjaga organisasi Islam terbesar kedua di Indonesia itu dari godaan politik kekuasaan.
"Sebaliknya, beliau meneguhkan Muhammadiyah sebagai gerakan Islam berkemajuan," tandas Azyumardi.
Diketahui, Buya Syafii meninggal dunia di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Gamping, Yogyakarta sekira pukul 10.15 WIB. (H-3)
DIKSI ‘kesalehan digital’ pertama kali secara resmi dirumuskan dalam Muktamar Ke-48 Muhammadiyah pada November 2022 di Surakarta, Jawa Tengah.
UNTUK kesekian kalinya, Republik Islam Iran tidak ciut nyali menghadapi gertakan negara-negara Barat, terutama Amerika.
KETUA PP Muhammadiyah, Anwar Abbas, sangat menyesalkan adanya acara menyanyi dan berjoget seusai acara peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW.
Dirreskrimum Polda Metro Jaya Kombes Iman Imanuddin mengatakan pelapor adalah bagian dari Aliansi Pemuda NU dan Aliansi Pemuda Muhammadiyah.
KETUA Nahdlatul Ulama (PBNU) Ulul Abshar Abdalla menyoroti pentingnya humor dalam kehidupan bermasyarakat. Ia turut menyayangkan soal laporan terhadap Komika Pandji Pragiwaksono
PENGASUH dari Pondok Pesantren Denanyar Jombang Abdussalam Shohib atau akrab disapa Gus Salam mengatakan kasus Mens Rea Pandji Pragiwaksono seharusnya tidak menjadi laporan pidana.
SWISS-Belhotel Airport Yogyakarta memperingati hari ulang tahun yang ke-2 dengan menggelar berbagai kegiatan corporate social responsibility (CSR).
Berdasarkan hasil analisis dinamika atmosfer terkini, ia menyebut suhu muka laut di Laut Jawa dan Samudra Hindia selatan Jawa terpantau relatif hangat pada kisaran 28 hingga 30 derajat
WILAYAH Daerah Istimewa Yogyakarta dilanda angin kencang sejak Jumat malam lalu dan terus berlanjut hingga Sabtu siang. Situasi dan kejadian ini menyebabkan pohon tumbang.
Jika masih bingung menentukan lokasi pernikahan, Kota Yogyakarta bisa menjadi pilihan untuk menjadi lokasi pernikahan di tahun Kuda Api ini.
Menyambut perayaan Tahun Baru Imlek 2026, INNSiDE by Melia Yogyakarta menghadirkan promo makan malam spesial bertajuk A Taste of Prosperity.
Tutup aktivitas tambang ilegal yang menggunakan alat berat di dalam kawasan
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved