Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
Kepala Pusat Pangan, Energi, dan Pembangunan Berkelanjutan Institute for Development of Economics and Finance (Indef), Abra Talattov, menilai kinerja keuangan PT PLN (Persero) dalam beberapa tahun terakhir berada dalam kondisi sangat baik, dengan catatan keuntungan konsisten.
“PLN terakhir kali mencatatkan rugi pada 2013. Sebelum dan sesudah periode itu, PLN selalu membukukan laba signifikan. Ini bukti bahwa PLN menjalankan fungsi sebagai badan usaha sekaligus pelayanan publik dengan sangat baik,” ujar Abra kepada media.
Berdasarkan laporan keuangan semester pertama 2025 yang dipublikasikan di Bursa Efek Indonesia (BEI), PLN meraih pendapatan Rp281 triliun, naik dari Rp262 triliun pada periode sama 2024. Dari jumlah itu, penjualan tenaga listrik menjadi penyumbang terbesar yakni Rp179,58 triliun, tumbuh 4,53% dibanding tahun lalu.
Abra menjelaskan, posisi keuangan PLN juga terjaga sehat. Rasio utang terhadap aset masih di bawah 50%, sementara rasio utang terhadap ekuitas tercatat 69,1%. “Hal ini membuktikan pengelolaan keuangan sudah relatif bagus dengan menjaga indikator keuangan tetap terkendali,” katanya.
Lebih lanjut, Abra menekankan bahwa sebagai perusahaan milik negara dengan mandat pelayanan publik, keberlanjutan keuangan PLN tetap membutuhkan dukungan pemerintah, terutama dalam pengelolaan utang.
Ia juga menyoroti langkah PLN yang semakin aktif mencari sumber pendapatan non-listrik untuk menjaga profitabilitas. “Profit besar ini sangat berguna untuk memenuhi kebutuhan investasi energi terbarukan dan digitalisasi jaringan,” tutupnya. (E-3)
PT Diamond Citra Propertindo Tbk (DADA) mencatat lonjakan kinerja pada triwulan III 2025 setelah dua periode sebelumnya mengalami tekanan.
Citibank Indonesia mencatat laba bersih sebesar Rp2,3 triliun pada kuartal III 2025. Kinerja tersebut ditopang oleh pertumbuhan pendapatan bunga bersih sebesar 10% secara tahunan
Indonesia yang diwakili oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI terpilih sebagai Anggota Dewan Pemeriksa PBB atau United Nations Board of Auditors (UN BoA) untuk periode 2026 hingga 2032.
BSKDN Kemendagri meraih penghargaan sebagai Satuan Kerja dengan Laporan Keuangan Tingkat Unit Akuntansi Kuasa Pengguna Anggaran (UAKPA) Terbaik Kategori Pagu KecilĀ
Perum Jasa Tirta II (PJT II) menegaskan komitmennya dalam keterbukaan informasi publik melalui partisipasi dalam Pameran Keterbukaan Informasi Publik (KIP) 2025.
PT Bank Negara Indonesia (BNI) dinilai berada pada posisi yang lebih siap memasuki 2026 dibandingkan bank-bank besar lainnya.
Anggota Komisi VI DPR RI, Christiany Eugenia Tetty Paruntu, menyoroti penataan manajemen dan arah transformasi baru Garuda Indonesia pascapengangkatan direksi baru.
Citibank Indonesia mencatat laba bersih sebesar Rp2,3 triliun pada kuartal III 2025. Kinerja tersebut ditopang oleh pertumbuhan pendapatan bunga bersih sebesar 10% secara tahunan
PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk membukukan laba bersih Rp594,82 miliar hingga kuartal III-2025.
PT Archi Indonesia Tbk (ARCI) mencatat kinerja gemilang sepanjang sembilan bulan pertama tahun 2025.
Bank Jakarta berhasil mencatatkan kinerja keuangan positif hingga triwulan III tahun 2025.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved