Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
ADANYA FDI (Foreign Direct Investment), dianggap sangat penting untuk mencapai pertumbuhan ekonomi Indonesia sebesar 8 persen, sesuai dengan cita-cita pemerintahan Presiden Prabowo Subianto.
Dengan adanya investasi asing yang masuk ke Indonesia, akan tercipta pembangunan ekonomi nasional, peningkatan kesejahteraan masyarakat, serta terbukanya lapangan pekerjaan.
Perlu upaya konkret untuk mendorong peningkatan investasi di dalam negeri dengan dukungan dari berbagai pihak, termasuk sektor swasta.
CEO Wynettes Group Erlin Veronica mengatakan FDI merupakan instrumen yang penting untuk menciptakan lebih banyak lapangan kerja bagi masyarakat, sekaligus menjadi upaya untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi domestik dan meningkatkan daya saing produk Indonesia.
Karena itu, lanjust Erlin, dirinya berusaha aktif mempromosikan produk dan merek Indonesia ke pasar internasional sekaligus menarik investor asing untuk berinvestasi di dalam negeri.
"Pada kesempatan ini, kami membawa delegasi dari Hong Kong dan Tiongkok untuk melakukan kunjungan dan bertemu langsung dengan berbagai potensi investasi yang menarik minat mereka, mulai dari sektor konstruksi, properti, hingga agrobisnis," ujar Erlin di Jakarta, Selasa (10/12).
“Kami berupaya membangun kepercayaan dan keyakinan para investor bahwa akses untuk berinvestasi di Indonesia semakin mudah, sederhana, dan ramah bagi para investor,” tambah Erlin. (Z-6)
Jumlah lapangan pekerjaan pada kuartal II 2025 meningkat 15% dibanding kuartal I 2025.
Berdasarkan hasil survei yang dilakukan oleh LSI Denny JA, mayoritas masyarakat merasakan kesulitan dalam mendapatkan pekerjaan selama tujuh bulan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto.
Kalau ada yang mengatakan lapangan pekerjaan tidak ada, saya pikir kita harus introspeksi kolektif. Jangan sampai kita kufur nikmat.
Berdasarkan tinjauan yang dilakukan, kebutuhan tenaga kerja di Kawasan Industri Kendal masih sekitar 37 ribuan orang. Bahkan, proyeksi kedepannya bisa mencapai 63 ribu tenaga kerja.
Anggota Komisi IX DPR RI Nurhadi menanggapi kericuhan yang terjadi dalam acara Job Fair 'Bekasi Pasti Kerja' yang diselenggarakan Dinas Ketenagakerjaan Kabupaten Bekasi di Cikarang.
TAGAR kabur aja dulu yang ramai di media sosial dinilai mencerminkan keresahan generasi muda Indonesia terhadap kondisi ekonomi, sosial, dan politik dalam negeri.
PERWAKILAN Aliansi Ekonom Indonesia (AEI) sekaligus Secretary General of the International Economic Association Lili Yan Ing menegaskan target pertumbuhan ekonomi 2026 di angka 5,4% tidak bisa hanya mengandalkan konsumsi masyarakat.
KAMAR Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia menilai bahwa tekanan terhadap kelompok kelas menengah bawah menjadi pekerjaan rumah (PR) terbesar khususnya bagi pemerintah dalam menjaga pertumbuhan ekonomi nasional ke depan.
Kerusakan padang lamun di pesisir Jawa dan sebagian Sumatra berpotensi menjadi salah satu sumber emisi karbon tersembunyi terbesar di Indonesia.
Taxco Solution, perusahaan konsultan profesional di bidang pajak, akuntansi, kepabeanan, dan hukum, resmi memperluas jangkauan layanannya dengan membuka Kantor Cabang Palembang.
Presiden Prabowo Subianto menegaskan pertumbuhan ekonomi harus dibarengi pemerataan saat meresmikan 166 Sekolah Rakyat. Simak poin penting pidatonya.
Managing Director, Chief India Economist and Macro Strategist, Asean Economist HSBC Pranjul Bhandari menyebut masih ada kemungkinan Bank Indonesia terus memangkas suku bunga.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved