Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
Presiden Joko Widodo meresmikan Jalan Tol Binjai-Langsa Seksi 2 Stabat-Tanjung Pura dan Jalan Tol Kuala Tanjung-Tebing Tinggi-Parapat Seksi 3 dan 4, di Sumatera Utara, Selasa (10/9). Dua ruas itu merupakanbagian dari Jalan Tol Trans Sumatera.
"Jalan tol ini akan menjadi bagian dari Jalan Tol Trans-Sumatera sepanjang 2.994 km dan kita harapkan sampai akhir tahun jalan tol Sumatera sudah tembus di 1.100 km. Khusus untuk jalan tol ini tinggal 40 km lagi sampai ke Parapat, Danau Toba, tinggal sedikit sekali," kata Jokowi di Simalungun, Sumatera Utara.
Dia mengatakan, jika sebelumnya perjalanan dari Medan ke tempat itu menghabiskan waktu tempuh hingga 4 jam, dengan adanya tol, masyarakat hanya perlu menghabiskan 1,5 jam saja.
Baca juga : Jokowi Resmikan Tol Tebing Tinggi-Indrapura dan Indrapura-Lima Puluh di Sumatra Utara
Presiden meyakini keberadaan infrastruktur tersebut akan mendorong tumbuhnya pusat ekonomi baru di koridor Binjai-Langsa dan Tebing Tinggi-Parapat serta menambah daya saing daerah dan sistem logistik, serta mobilitas orang, mobilitas barang akan semakin cepat.
"Kita bisa bersaing dengan negara negara lain," tandasnya.
Jalan Tol Binjai-Langsa Seksi 2 Stabat-Tanjung Pura, yang dibangun sejak
2020 sepanjang 26,2 km, memakan biaya Rp11,6 triliun. Sementara, Jalan Tol Kuala Tanjung-Tebing Tinggi-Parapat Seksi 3 dan 4 yang dibangun sejak 2018 sepanjang 45,6 km menghabiskan anggaran Rp6 triliun. (Ant/Z-11)
Emosi yang tidak stabil saat macet sering kali memicu pengemudi bertindak agresif, seperti bermanuver zigzag atau menyalip melalui bahu jalan.
Kendaraan yang bergerak menuju wilayah timur Trans Jawa masih terlihat cukup tinggi yakni sebanyak 40.904 kendaraan.
INDONESIA Investment Authority (INA) berkomitmen bukan hanya sebagai penyedia modal, melainkan juga sebagai agen perubahan tata kelola dan operasional di proyek-proyek strategis.
Pembukaan fungsional ruas tol Sibanceh Seksi 1 ini diharapkan menjadi jalur vital untuk distribusi bantuan kemanusiaan dan mempercepat waktu tempuh kendaraan tanggap darurat.
Ia menjelaskan, saat ini belum terdapat jalur alternatif arteri karena kawasan sekitar masih tergenang.
Pembangunan Tol Layang Cikunir-Karawaci senilai Rp37 triliun diharapkan membuka ribuan lapangan kerja dan meningkatkan konektivitas Jabodetabek.
Inovasi teknologi migas kembali diadaptasi PT Pertamina Gas (Pertagas) untuk menjawab persoalan dasar masyarakat desa, khususnya dalam menjaga infrastruktur pipa air.
Banyak perumahan gagal dihuni akibat minim infrastruktur dasar. Wamen PU menegaskan hunian harus terintegrasi, akademisi sebut kumuh akibat sistem.
Ekspansi proyek perumahan nasional dan percepatan Proyek Strategis Nasional (PSN) membuka peluang besar bagi industri penyedia material mechanical, electrical & plumbing (MEP).
Pemkab Bekasi menetapkan pelebaran Jalan Raya Pilar-Sukatani sebagai prioritas 2026. Anggaran ratusan miliar disiapkan untuk pembebasan lahan demi mengurai kemacetan kronis.
Menutup tahun 2025, Himpunan Kawasan Industri Indonesia (HKI) melihat perjalanan kawasan industri sebagai cermin dinamika ekonomi Indonesia yang terus bergerak.
Presiden menekankan bahwa percepatan penyelesaian infrastruktur penghubung bersifat vital demi memulihkan mobilitas warga dan distribusi logistik.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved