Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) melihat secara umum kondisi likuiditas di perbankan lebih merata dibanding sebelumnya.
Sebelumnya uang atau dana pihak ketiga (DPK) cenderung berkumpul di bank Kelompok Bank berdasarkan Modal Inti (KBMI) 4, yaitu perbankan dengan modal inti lebih dari Rp70 triliun.
"Sekarang bank KBMI 1 dan KBMI 2 tumbuhnya sudah lebih cepat dibandingkan sebelumnya, dan agak lebih cepat pertumbuhannya dibandingkan Bank KBMI 3 dan KBMI 4. Artinya sudah ada penyebaran dana ke bank banyak yang relatif lebih kecil ukurannya. Artinya masyarakat sudah lebih yakin dengan kondisi perbankan Indonesia," kata Ketua Dewan Komisioner LPS Purbaya Yudhi Sadewa, dalam konferensi pers, Jumat (26/5).
Dengan kata lain, kata Purbaya, kondisi likuiditas bisa dikatakan aman di seluruh level KBMI.
Terkait simpanan jumbo, kata Purbaya, dari data, pertumbuhan simpanan di atas Rp 5 miliar masih cukup kuat. Alasannya yaitu pertama perusahaan mendapatkan keuntungan besar atau ekspansi yang tumbuh. Alasan kedua, banyak orang semakin kaya.
"Ini menunjukkan bahwa orang Indonesia masih cukup mengalami peningkatan kemakmuran atau pemerataan pertumbuhan DPK di masyarakat," kata Purbaya. (Try/E-1)
Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) bersama CIMB Niaga Finance mempertegas komitmennya dalam memperluas literasi keuangan
Festival ini mendapatkan dukungan penuh dari Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan.
HMJ Perbankan Syariah UIN Alauddin Makassar gelar seminar internasional bertema sinergi pemangku kepentingan untuk memperkuat ekonomi syariah yang tangguh dan berkelanjutan.
Di balik peran pentingnya sebagai Wakil Ketua Dewan Komisioner Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), Farid Azhar Nasution menyimpan sisi personal yang menarik.
Presiden Prabowo resmi melantik 25 pejabat tinggi dan 10 duta besar baru dalam rangka memperkuat struktur birokrasi dan diplomasi Indonesia.
Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Anggito Abimanyu terpilih menjadi Ketua Dewan Komisioner (DK) Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) periode 2025- 2030.
Pertumbuhan ini menempatkan BEI sebagai salah satu bursa dengan likuiditas tertinggi di kawasan Asia Tenggara.
PT Bank Tabungan Negara (BTN) optimistis penempatan dana Rp25 triliun dari pemerintah akan sepenuhnya tersalurkan paling lambat pada Desember 2025.
Untuk mendorong sisi permintaan, lanjut Airlangga, pemerintah akan terus memperbaiki iklim investasi melalui melalui deregulasi.
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa optimistis pertumbuhan ekonomi nasional bisa tembus 8% jika digerakkan bersama oleh mesin negara dan swasta.
Rencana pemerintah menyalurkan dana Rp200 triliun dari Saldo Anggaran Lebih (SAL) ke perbankan berpotensi menghadirkan risiko baru. Meski langkah ini dapat memperkuat likuiditas.
BRI catat efisiensi pendanaan lewat strategi CASA, BRImo, dan AgenBRILink, himpun DPK Rp1.421 triliun di Kuartal I 2025. Cost of fund turun jadi 3,5%.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved