Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
BURSA calon ketua umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) masih sepi peminat. Sampai tenggat 23 Juni mendatang, baru ada satu orang yang yang mendaftar dalam kontestasi Pemilu Raya PSI, yakni Wakil Ketua Dewan Pimpinan Wilayah PSI Jawa Barat Ronald A Sinaga.
Direktur Indonesia Political Review (IPR) Iwan Setiawan mengatakan, isu pendaftaran Presiden ke-7 RI Joko Widodo sebagai calon ketua umum PSI menjadi faktor sepinya bursa Pemilu Raya. Meski tidak menjabat sebagai Presiden lagi, pengaruh ayah Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep itu diyakini masih sangat kuat.
"Jadi kalau Jokowi maju, yang lain pasti mengukur diri dan tidak berani maju," katanya kepada Media Indonesia, Sabtu (21/6).
Kalaupun Jokowi batal mendaftar, Iwan meyakini ketua umum PSI di masa mendatang tidak jauh dari keluarga Jokowi. Menurutnya, menjadikan PSI sebagai partai tbk (terbuka) hanyalah gimik yang dilontarkan Jokowi secara emosional.
Ia berpendapat, hal itu dilontarkan Jokowi karena terlibat konflik dengan PDI Perjuangan yang dipimpin Megawati Soekarnoputri. Diketahui, PDI Perjuangan menjadi partai yang mengusung Jokowi dalam dua agenda Pilpres pada 2014 dan 2019. Namun, pada Pilpres 2024, hubungan Jokowi dan PDI Perjuangan pecah.
"(Jokowi) ingin menunjukkan antitesa kepemimpinan partai dari Ibu Megawati yang sedang memimpin PDI-P," ujar Iwan. (Tri/P-2)
PADA 19-20 Juli 2025, Partai Solidaritas Indonesia (PSI) akan mengadakan Kongres Nasional di Surakarta.
Perolehan suara Ronald alias Bro Ron selaku calon ketum nomor urut 1 dan calon nomor urut 3 Agus Mulyono memiliki selisih yang tak jauh.
KETUA Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep mengumpulkan kader di Jawa Tengah jelang Pemilu Raya.
KETUA Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep, memperkenalkan logo baru partainya.
Partai Solidaritas Indonesia atau PSI justru mengambil jalur berbeda dalam hal pemilihan ketua umum.
Ketum PSI Kaesang Pangarep berkomitmen partainya terus bertransformasi menjadi partai yang inklusif dan terbuka. Ia mengajak kader PSI untuk berpartisipasi aktif dalam Pemilu Raya
Karena itu, setiap kebijakan yang dikeluarkan Gus Yahya tidak lagi memiliki legitimasi.
Cucun menegaskan pihaknya enggan terlibat dalam urusan internal PBNU.
Kasus Hasto justru menjadi bagian dari pembelajaran politik.
WAKIL Ketua Umum PSI, Andy Budiman mengatakan Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep dapat kembali mendaftarkan diri sebagai bakal calon ketua umum
ORMAS pendiri Partai Golkar, Musyawarah Kekeluargaan Gotong Royong (MKGR), akan melaksanakan musyawarah besar (Mubes) pada 29-31 Agustus 2025 di Jakarta.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved