Headline
RI-AS membuat protokol keamanan data lintas negara.
F-35 dan F-16 menjatuhkan sekitar 85 ribu ton bom di Palestina.
CALON presiden (capres) nomor urut 1 Anies Baswedan yang melakukan perjalanan ke Bandung, Jawa Barat memilih menggunakan kereta Argo Parahyangan ketimbang kereta cepat Whoosh. Pertanyaan itu dilontarkan saat menjawab disuruh memilih dua moda angkutan umum itu di acara 'Desak Anies episode 3: Bandung'.
"Gini, saya belum pernah naik Whoosh kalau Parahyangan saya sering naik. Jadi saya pilih Argo Parahyangan," kata Anies di Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (29/11).
Anies pun dicerca sejumlah pertanyaan lain. Salah satunya soal memprioritaskan pembangunan taman atau pembangunan trotoar. "(Saya pilih) taman, kalau harus milih di antara dua," ujar Anies.
Baca juga: Anies dan Muhaimin Hadiri Konsolidasi Nasional Pemenangan PKB
Anies juga ditanya soal julukan Kota Bandung. Anies menjawab Paris Van Java.
Selanjutnya, saat disuruh memilih wilayah Pengalengan atau Lembang, Anies lebih memilih Lembang. Anies sempat bingung saat menjawabnya.
Baca juga: Anies tak Pernah tak Datang Debat
"Wah, ini jawabannya bisa memecah audiens ini, saya suka Lembang, suka Lembang. Tempatnya adem, dulu ya, mudah-mudahan sekarang masih," ucap Anies. (Z-3)
Indonesia telah memiliki pemimpin nasional dari berbagai latar belakang, mulai dari militer (TNI) hingga sipil, tetapi belum ada yang berasal dari korps kepolisian.
Pria yang akrab disapa Romy tersebut mengatakan bahwa PPP masih menunggu hasil muktamar partai yang rencananya digelar pada September mendatang.
Wakil Ketua Partai NasDem, Saan Mustopa mengatakan pihaknya tidak akan terburu-buru dalam mendeklariskan pencalonan Prabowo sebagai capres di pemilu selanjutnya.
Ray Rangkuti menilai keputusan Partai Gerindra dalam mengusung kembali Prabowo Subianto untuk menjadi calon presiden 2029 terlalu cepat.
Indonesia yang memiliki keragaman etnis dan budaya, rentan terhadap perpecahan jika tidak dikelola dengan baik.
Cak Imin enggan menanggapi lebih jauh ihwal kemungkinan memajukan dirinya. Ia menilai pesta demokrasi 2029 masih lama.
Walikota Bandung menyampaikan apresiasi terhadap dimulainya kembali kegiatan musik bulanan di Bumi Sangkuriang.
BAZNAS melalui program Zmart telah berhasil membantu peningkatan usaha warung kelontong milik Fitri di Kota Bandung. Omzetnya tembus Rp17 juta per bulan.
Kecelakaan hebat sekitar pukul 18.50 WIB itu dipicu akibat truk boks mengalami rem blong saat berjalan di turunan jalan.
Salah satu puncak dari rangkaian kegiatan HAN adalah launching penyerahan Kartu Identitas Anak (KIA) yang dijadwalkan pada 31 Juli 2025.
Maka urgensi relokasi Kantor Imigrasi Kelas I TPI Bandung yang telah berdiri sejak 19 Maret 1983, sangat memerlukan dukungan Gubernur Jabar, Wali Kota Bandung serta instansi terkait.
Event Pound Fit di Hotel Sutan Raja telah menjadi salah satu agenda favorit di kalangan pecinta kebugaran di Bandung
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved