Headline
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Kumpulan Berita DPR RI
RELAWAN pasangan kubu Joko Widodo (Jokowi)-Ma’ruf Amin meluncurkan official maerchandise di FX Sudirman, Jakarta, Jumat (25/1). Desain merchandise menonjolkan ragam visualisasi paslon nomor 01 yang merupakan karya anak bangsa.
Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Amin, Erick Thohir, menyambut baik peluncuran yang digelar relawan JokowiMotion itu. Menurutnya, dengan kreatifitas anak bangsa itu diharap bisa bersaing di dunia usaha. “Saya rasa ini memperlihatkan bahwa kita peduli kepada UKM dan ekonomi Indonesia,” kata Erick di lokasi.
Baca juga: Tommy Tjokro dan Anisa Dasuki Jadi Moderator Debat Kedua
Official merchandise ini diantaranya mulai dari baju batik, kemeja, jaket, topi, tas hingga helm bagi pengendara motor, semuanya bertemakan Jokowi-Amin. Seluruh marchandise didominasi dengan warna merah, hitam, dan abu-abu. Erick yakin, melalui merchandise ini Jokowi dan Ma’ruf Amin akan semakin disukai masyarakat. Erick menyebut, acara tersebut dinilai bisa menarik antusiasme milenial di Pilpres 2019. Ia berharap, acara sejenis bisa diikuti relawan lainnya.
“Saya rasa ini penting buat milenial keren-keren desainnya orang pada ngantri ini menunjukan antusias milenial kepada pak Jokowi,” ujarnya
Selain peluncuran merchandise, acara juga akan dilanjutkan dengan lelang dua paket official merchandise, yang terdiri dari helm dan jaket bomber yang ditandatangani langsung oleh Erick Thohir. Hasil lelang akan disumbangkan ke Yayasan Pengembangan Anak Istimewa (YPAI) Indriya.
Selain dihadiri oleh puluhan pendukung Jokowi, acara peluncuran juga dihadiri oleh pengurus TKN Jokowi-Amin lainnya, seperti Abdul Kadir Karding, Prasetyo Edi Marsudi, Arya Sinulingga, Meuthya Hafid, dan Diaz Hendropriyono. Beberapa artis dan influencer seperti Indra Bekti, Wanda Hamidah, Sony Tulung, dan Kirana Larasati juga terlihat dalam kegiatan ini. (OL-6)
KPK menetapkan Hasto Kristiyanto sebagai tersangka suap terkait buronan Harun Masiku. Hasto disebut aktif mengupayakan Harun memenangkan kursi anggota DPR pada Pemilu 2019.
Bagi Mahfud, batalnya memakai kemeja putih tersebut lima tahun lalu menyimpan pesan tersendiri.
KPID Sulawesi Selatan mengaku belum bisa menindak caleg dan parpol yang mulai mencuri start pada Pemilu 2024.
PENDUKUNG Joko Widodo pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 kini berbalik mendukung calon presiden (capres) Prabowo Subianto jelang Pilpres 2024.
Beberapa upaya dari KPU untuk mencegah terjadinya kembali korban jiwa dari petugas KPPS.
"Mas Ganjar kan enggak nyapres, enggak nyapres beliau," kata Immanuel di Jakarta, Minggu.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved