Headline
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.
Di tengah menghangatnya suhu politik menjelang Pemilihan Presiden 2024, Presiden Joko Widodo bersantap malam berdua dengan Menteri Pertahanan yang juga calon presiden Prabowo Subianto, Jumat (5/1/2024) malam.
Baca juga: Pertemuan Jokowi-Prabowo Dinilai Punya Nilai Krusial Jelang Debat Capres
Ketua Umum DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep menilai peristiwa itu sebagai hal yang biasa.
"Menurut saya itu hal biasa karena Bapak (Jokowi) dan Prabowo adalah teman. Memang mereka sahabat kok," katanya seusai enghadiri Kopi Darat Wilayah (Kopdarwil) pengurus dan caleg PSI Bengkulu, Sabtu (6/1)
Dalam Kopdarwil itu, Kaesang meminta jajaran PSI Bengkulu dapat memenangkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka dalam satu putaran di Pemilu Presiden 2024.
"Meminta teman-teman PSI yang ada di Provinsi Bengkulu bisa memenangkan Pak Prabowo dan Mas Gibran sekali putaran itu saja," katanya.
Baca juga: Kampanye Minim Gagasan Prabowo Dinilai untuk Tutupi Rekam Jejak
Menurut Kaesang, upaya dan target pemenangan Prabowo-Gibran satu putaran di Pilpres 2024 merupakan bentuk optimisme PSI.
"Namanya orang harus optimis, (bentuk optimisme PSI) sekali putaran," kata dia lagi.
Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana mengatakan Presiden Jokowi bertemu dengan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto di kawasan Menteng, Jakarta pada Jumat malam untuk makan malam. (Ant/P-3)
PAKAR Telematika, Roy Suryo telah selesai menjalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya terkait laporan Presiden RI ke-7 Joko Widodo (Jokowi) soal tudingan ijazah palsu.
POLDA Metro Jaya menjadwalkan klarifikasi terhadap Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga, Roy Suryo pada Kamis (3/7), terkait dengan tudingan ijazah palsu Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi).
Luhut Binsar Pandjaitan, menyampaikan salam dari Presiden RI Prabowo Subianto kepada Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi). Momen itu terjadi saat Luhut menjenguk Jokowi di Bali.
Luhut mengungkapkan bahwa dirinya dan Presiden Prabowo Subianto merasa sedih karena masih ada pihak-pihak yang terkesan melupakan jasa Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi).
Kenapa mereka berani mengusutnya? Apakah memang penegak hukum sudah kembali ke jalur yang semestinya dalam menegakkan hukum.
Program hilirisasi sumber daya alam merupakan kunci sebuah bangsa untuk mendorong kemakmuran dan kesejahteraan masyarakat. Cita-cita itu sudah dicanangkan oleh Presiden pertama Soekarno.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved