Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
LIMA tersangka kasus kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, mulai menjalani pemeriksaan di Polda Jatim. Dua diantara lima tersangka yang menjalani pemeriksaan, Selasa (11/10) adalah Abdul Haris Ketua Panitia Pelaksana (Panpel) Arema FC dan Suko Sutrisno, Security Officer.
Keduanya diperiksa Gedung Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jawa Timur. "Keduanya diperiksa oleh penyidik gabungan dari Bareskrim Polri dan Polda Jatim setelah ditetapkan sebagai tersangka," kata Kabid Humas Polda Jatim Kombes Dirmanto.
Abdul Haris tiba di Gedung Ditreskrimum sekitar pukul 10.30 WIB didampingi kuasa hukumnya. Abdul Haris mengatakan siap menjalani proses hukum sesuai ketentuannya.
"Ya kita mengikuti proses hukum, pada prinsipnya kita taat hukumlah, akan kita ikuti prosesnya. Saya akan mengikuti sesuai proses hukum saat pemeriksaan," jelas Abdul Haris.
Tidak lama kemudian, Suko Sutrisno ikut menyusul masuk ke Ditreskrimum Polda Jatim. Suko langsung masuk ke ruangan penyidik Ditreskrimum tanpa menyampaikan apapun kepada awak media.
Tragedi Kanjuruhan terjadi pada Sabtu (1/10) usai laga Arema FC versus Persebaya Surabaya dalam lanjutan Liga 1 2022-2023. Kekalahan Arema FC menyebabkan sejumlah suporter tuan masuk ke lapangan.
Petugas keamanan kemudian menggunakan gas air mata untuk menghalau penonton. Gas air mata yang ditembakan ke arah tribun membuat penonton panik dan berusaha keluar stadion. Akibat berdesak-desakan, 132 orang meninggal dunia. (OL-15)
Selain itu, Adhi mengatakan pihaknya juga membuka penjualan tiket Corporate Box yang menawarkan pengalaman menonton dengan fasilitas khusus dengan harga Rp3,5 juta per tiket.
Souza memastikan bakal mempersiapkan tim dengan matang dalam menatap laga tersebut untuk bisa mendapatkan hasil maksimal.
Juru taktik asal Spanyol itu menekankan bahwa satu kesalahan kecil bisa berakibat fatal saat melawan tim sekelas Persib. Namun, ia optimistis anak asuhnya bisa memberikan kejutan.
Setali tiga uang, Dewa United datang ke Lampung dengan kondisi yang tak kalah memprihatinkan. Tangsel Warriors, julukan Dewa United, masih tertahan di peringkat ke-14.
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, menegaskan timnya datang ke Kediri dengan target poin penuh.
KONGRES Biasa PSSI yang berlangsung di Jakarta pada Rabu (4/6) menghasilkan beberapa keputusan. Salah satunya perubahan Statuta PSSI yang akan memberikan peran besar kepada daerah.
Di Liga India musim 2024/2025, Alaeddine merupakan pencetak gol terbanyak dengan koleksi 23 gol serta tujuh assist.
PELATIH Persik Kediri Marcos Reina menilai pemain Persik mampu tampil lebih baik ketimbang tuan rumah Arema FC saat laga Arema FC vs Persik di pekan ke-17 BRI Super League
PELATIH Arema FC Marcos Santos mengakui bahwa pertandingan Arema vs Persik di pekan ke-17 BRI Super League merupakan pertandingan yang sulit di Liga 1.
AREMA FC berhasil unggul atas Persik Kediri dengan skor akhir 2-1 dalam pertandingan Arema vs Persik. Pertandingan pekan ke-17 BRI Super League atau Liga 1
PSM Makassar harus menelan pil pahit setelah dikalahkan Bali United dengan skor 0-2 dalam lanjutan pekan ke-17 BRI Super League 2025/2026 di Stadion Gelora BJ Habibie, Jumat (9/1).
Pemain berdarah Belanda tersebut menambahkan, selain gengsi, laga menghadapi Macan Kemayoran juga cukup menentukan langkah serta kepercayaan diri Persib Bandung menatap sisa kompetisi.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved