Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
SUKU Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Selatan mengantongi penyebab kebakaran di Gedung K-Link, Jalan Gatot Subroto, Jakarta Selatan. Api muncul dari kompor gas.
"Informasi sementara penyebab dari kantin lantai 7 (kompor gas)," kata Kepala Suku Dinas Gulkarmat Jakarta Selatan, Syamsul Huda saat dikonfirmasi, Sabtu (15/7).
Namun, Syamsul belum membeberkan kronologi kebakaran. Syamsul mengatakan api berhasil dipadamkan dan sedang dalam proses pendinginan.
Baca juga: Kompor Gas Kantin Lantai 7 Diduga jadi Penyebab Kebakaran Menara K-Link
"Sudah pendinginan, tinggal ngeluarin asapnya saja. Asap kita sedok pakai blower," ungkap Syamsul.
Peristiwa kebakaran ini diterima petugas sekitar pukul 10.03 WIB. Objek kebakaran berada di lantai 7 Gedung K-Link.
Baca juga: Kebakaran Hutan Hebat Kanada di Luar Perkiraan
Syamsul mengaku langsung mengerahkan pasukan ke lokasi pukul 10.05 WIB dan tiba pukul 10.10 WIB. Total ada 21 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan ke lokasi.
"Pengerahan dua unit bronto, HP; 41 (komando, PP, HP, FIRE STIK, Dalkarmat) Pati kendal (dua unit = HP, BAS). Dengan total 115 orang," ujarnya.
Melansir akun Twitter resmi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPDB) DKI Jakarta, informasi kebakaran didapat sekitar pukul 10.14 WIB. Dalam foto, tampak api cukup besar. Asap hitam tebal juga membubung tinggi mencapai puncak gedung. (Z-10)
Sebuah ledakan besar akibat kebocoran gas melanda pemukiman di pusat kota Utrecht, Belanda. Empat orang terluka dan evakuasi warga segera dilakukan.
Damkarmat Kota Kendari mengerahkan tujuh mobil pemadam untuk memadamkan kebakaran yang terjadi sejak pukul 05.18 WITA dan menghanguskan 15 kios, dua ruko, serta satu minibus.
Anggota DPRD DKI Kevin Wu mendesak percepatan investigasi kebakaran di Teluk Gong yang menewaskan 5 orang.
SWISS sedang dilanda salah satu tragedi terburuknya setelah kebakaran melanda satu bar di kawasan Alpine saat perayaan Malam Tahun Baru. Ini menewaskan lebih dari 40 orang.
BAR Le Constellation di resor ski Crans-Montana, Swiss, memiliki pintu keluar darurat. Sebagian besar orang di dalam tempat tersebut akan kesulitan menemukannya setelah kebakaran terjadi.
KEMBANG api yang diletakkan di atas botol sampanye tampaknya menjadi sumber kebakaran yang melanda satu bar yang ramai di Swiss selatan pada Hari Tahun Baru.
Sebanyak 14 unit mobil damkar milik Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) dihibahkan kepada 14 kabupaten/kota di luar Jakarta.
ANGGOTA Komisi III DPR RI dari Fraksi PKB, Abdullah, menyoroti fenomena masyarakat yang belakangan ini lebih memilih melapor ke petugas pemadam kebakaran (Damkar) dibandingkan polisi.
Kebakaran melanda kawasan padat penduduk di Jalan Irigasi RT 02/RW 01, Kelurahan Cakung Timur, Kecamatan Cakung, Jakarta Timur, Selasa (4/11) pagi.
Empat korban kebakaran Pademangan terdiri atas seorang wanita paruh baya, seorang wanita hamil, serta dua anak kecil.
Empat orang dilaporkan meninggal dunia dalam peristiwa kebakaran yang melanda tiga rumah tinggal berlantai dua di Jalan Pademangan Raya, Kecamatan Pademangan, Jakarta Utara, pada Rabu.
Dinas Gulkarmat DKI perlu menetapkan protokol wajib pemeriksaan kesehatan minimal dua kali dalam setahun.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved