Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PT Transportasi Jakarta (Trans-Jakarta) menargetkan puluhan bus listrik akan mengaspal di jalanan Ibu Kota pada pertengahan tahun. Operator bus diminta menyiapkan bus listrik jika ingin bekerja sama.
"Harapan kita, saat ulang tahun Jakarta nanti paling tidak 20-30 bus, per Juni 2021," kata Direktur Utama PT Trans-Jakarta Sardjono Jhonny dalam diskusi daring, Rabu (17/3).
Jika tercapai, hal itu akan menjadi tonggak sejarah penting. Meskipun, targetnya ada 100 bus listrik beroperasi tahun ini.
Baca juga: Polisi Gelar Olah TKP Tabrak Lari di Bundaran HI
Jhonny juga menjelaskan bahwa Trans-Jakarta menargetkan 10.051 bus listrik beroperasi pada 2030. Oleh karena itu, pihak Trans-Jakarta sebagai pengguna jasa layanan, mengingatkan para operator bus untuk menyediakan bus listrik untuk bisa bekerja sama.
"Jadi nanti sistemnya operator membeli bus listrik kemudian melakukan kerja sama dengan Trans-Jakarta," terang dia.
Sebelum bekerja sama, pihak Trans-Jakarta akan melakukan uji coba terlebih dulu terkait kelainan kendaraan. Seperti uji coba dua bus listrik rute Balai Kota-Blok M, 6 Juli 2020 yang dilakukan selama tiga bulan.
Model kedua bus yakni single low entry tipe K9 dan bus medium tipe C6. Agen penyuplai bus adalah PT Bakrie Autoparts. (OL-1)
Dalam Peraturan Gubernur (Pergub) Jakarta Nomor 44 Tahun 2025 tentang Penjabaran APBD Tahun Anggaran 2026, anggaran subsidi untuk Transjakarta ditetapkan Rp3,75 triliun.
Onkoseno menjelaskan korban yang tidak mengenali pelaku awalnya mengira cairan yang menetes di bajunya adalah air AC.
Seorang pria yang kedapatan melakukan masturbasi di dalam bus Transjakarta rute 1A (Pantai Maju - Balai Kota), Kamis (15/1), telah diamankan dan diserahkan ke pihak kepolisian.
Berkolaborasi dengan TransJakarta, Nidji menghadirkan instalasi interaktif bertajuk Booth Manifestasi Hati 2026 di tiga titik strategis transportasi publik ibu kota.
Sepanjang tahun operasional 2025, perusahaan mencatat sebanyak 6.793 barang milik penumpang tertinggal di seluruh area layanan Transjakarta.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memangkas anggaran subsidi Transjakarta hingga Rp1,1 triliun pada 2026 seiring turunnya total Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved