Headline
Senjata ketiga pemerataan kesejahteraan diluncurkan.
Tarif impor 19% membuat harga barang Indonesia jadi lebih mahal di AS.
SAMPAI saat ini penyebab kebakaran gudang kabel PLN di Jalan Kalideres Permai, Kalideres, Jakarta Barat, belum bisa dipastikan.
Kapolsek Kalideres Polres Metro Jakarta Barat Kompol H Slamet menjelaskan, berdasarkan keterangan saksi warga setempat bahwa gudang tersebut sudah berumur tua, sudah lebih dari dua puluh tahun bangunan yang terletak di dalam perumahan itu menjadi gudang kabel PLN. Untungnya kata Slamet, pada saat terjadi kebakaran tidak ada karyawan yang tinggal di gudang.
"Ketua RT kebetulan tinggalnya dekat dengan gudang itu, awalnya ia melihat asap api sudah membumbung tinggi di udara, selanjutnya api membesar dan membakar seluruh isi dan bangunan gudang, karena isi gudang sebagian adalah material yang mudah terbakar, selanjutnya saksi menghubungi petugas Damkar, tidak lama kemudian datang memadamkan api,” ujar Slamet, Rabu (30/9).
Baca juga : 25 Ribu Orang Ditindak karena tidak Pakai Masker Selama PSBB
Slamet menerangkan tidak ada korban pada peristiwa kebakaran tersebut, sedangkan kerugian meteril belum dapat diperkirakan dan masih dalam penyelidikan.
Sementara Petugas Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Barat mengerahkan 14 unit mobil pemadam dan berhasil memadamkan kebakaran tersebut.
Kasi Operasi Sudin Gulkarmat Jakarta Barat, Eko Sumarno mengungkapkan, petugas pemadam menerima laporan warga pada pukul 07.50 WIB, dengan, pada pukul 09.15 api berhasil dipadamkan.
"Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini, sedang penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan Polisi," kata dia. (OL-2)
Pengamat tata kota Yayat Supriyatna menilai, faktor utama kebakaran mayoritas disebabkan oleh korsleting listrik yang diperparah oleh meningkatnya konsumsi daya saat cuaca panas.
Untuk penyintas kebakaran di Bukit Duri, Tebet, Jakarta Selatan, misalnya, bisa memilih rumah susun (rusun) terdekat, yakni Rusun Pasar Rumput.
Kebakaran ini menarik perhatian warga sejak pukul 03.00 WIB. Warga berhamburan menyelamatkan diri dan barang seadanya ke tempat aman.
Adapun bantuan yang sudah disalurkan yakni, 30 paket kebutuhan keluarga (family kit), 30 paket kebutuhan anak, beras ukuran 20 kilogram (kg) sebanyak tiga karung,
Seluruh jajaran dan pengurus lingkungan untuk menggencarkan terkait kepemilikan alat pemadam api ringan (APAR)
Beberapa warga panik dan nekat melompat dari lantai dua dalam peristiwa kebakaran di Tebet, Jakarta Selatan
Pelaksanaannya memang lebih cepat, karena kebetulan akan ada pelaksanaan festival Wolobobo.
Salah satu penerima manfaat, Agus, warga Bima, mengungkapkan kegembiraannya setelah rumahnya teraliri listrik,
Penghargaan ini diberikan karena program PLN Peduli 'Desa Berdaya' ini telah memberi dampak positif bagi masyarakat dan menjadi wujud komitmen dalam berkelanjutan program.
tarif tenaga listrik PT PLN (Persero) Triwulan III atau periode Juli-September Tahun 2025 untuk 13 golongan pelanggan nonsubsidi tidak mengalami kenaikan atau tetap
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) memutuskan tarif listrik PT PLN, pada triwulan III atau periode Juli-September Tahun 2025 tidak naik.
Masyarakat di sekitar wilayah jaringan diajak aktif peduli lingkungan melalui program tukar sampah dengan internet.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved