Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
TERSANGKA penyalahgunaan narkoba Catherine Wilson mengaku selalu meminta dibelikan sabu melalui petugas keamanan rumahnya tersangka J. J yang membeli sabu kepada buron A kerap membeli sabu senilai Rp3 juta untuk Catherine.
"Iya setiap bertransaksi seharga Rp3 juta," ujar Wakil Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya AKBP Sapta Maulana, Rabu (22/7).
Catherine sambung Sapta tidak mengenal sosok A yang memasok sabu kepadanya melalui J.
"Mereka intinya ketemuan di satu tempat dan janjian," ungkapnya.
Baca juga: CCTV Menunjukkan Waktu Yodi Prabowo Tewas
Polda Metro Jaya menangkap Catherine Wilson di kediamannya di kawasan Cinere Kota Depok beberapa hari lalu terkait penggunaan narkoba. Catherine pun diamankan bersama sekuritinya J. Dari tangan Catherine polisi menyita dua paket narkotika jenis sabu serta alat hisapnya. Dua paket sabu tersebut seberat sebesar 0,66 gram dan 0,4 gram.
Dalam pengakuannya kepada penyidik Catherine sering menyuruh J untuk membeli sabu kepada tersangka berinisial A yang hingga kini masih buron. Polisi pun masih mengejar A dari pengembangan kasus yang menjerat akris berdarah Inggris tersebut. (OL-2).
Seluruh pihak yang diamankan kini tengah menjalani pemeriksaan intensif.
FBI menangkap Ryan Wedding, eks atlet Olimpiade Kanada yang jadi gembong narkoba. Diduga pimpin kartel lintas negara dengan omzet Rp15 triliun per tahun.
Tersangka diketahui mengelola aktivitas home industry pembuatan tembakau sintetis di lokasi tersebut.
BNN juga mengingatkan target utama peredaran narkoba adalah generasi muda usia produktif (16-35 tahun).
Fakta mengkhawatirkan mengenai infiltrasi narkoba yang kini telah menyusup ke berbagai sektor, mulai dari perkantoran, instansi pemerintahan, hingga lembaga pendidikan.
Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan terus memperkuat langkah pencegahan penyalahgunaan narkoba hingga ke tingkat desa.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved