Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
UNTUK menggunakan Mass Rapid Transit (MRT) saat ini belum bisa menggunakan kartu, masyarakat yang ingin menumpang moda tersebut harus daftar terlebih dahulu.
Petugas MRT Fendi Alfin mengatakan saat ini kartu MRT belum dapat digunakan karena tarif yang belum ditentukan. Sehingga kartu belum dapat dibeli oleh masyarakat.
Pembelian kartu MRT baru bisa dibeli pada tanggal 1 april dan dapat dilakukan langsung di stasiun MRT. Selain menggunakan kartu MRT, masyarakat juga bisa menggunakan kartu Jak Lingko untuk menggunakan transportasi umum tersebut.
"Mulai dari pembelian dan pengisian saldo juga belum dapat diakses, masyarakat dapat membeli kartu dan mengaksesnya mulai tanggal 1 april mendatang," kata Fendi di Stasiun MRT Bunderan Hotel Indonesia, Jakarta, Senin (25/3).
Tiket MRT nantinya terdiri dari 2 tipe yaitu kartu singel trip dan kartu multi trip. Harga kartu single trip yaitu Rp15.000 dan untuk kartu Multi trip Rp25.000.
Baca juga: Bank DKI Dukung Sistem Pembayaran MRT Jakarta
Setiap kartu memiliki sistem kerja yang berbeda. Kartu single trip berwarna hitam dengan saldo yang berlaku hanya satu hari, tarif berlaku sesuai dengan tempat asal dan tujuan dan harus memiliki saldo yang cukup.
Sementara kartu multi trip, masa waktu yang lebih panjang, tergantung saldo pada kartunya.
Sebelumnya, Presiden Joko Widodo bersama Anies Baswedan dan beberapa influencer meresmikan MRT sebagai transportasi umum yang digunakan oleh publik secara komersil.(OL-5)
Donald Trump menegaskan bahwa posisi Greenland sangat krusial untuk melindungi AS dari potensi serangan Rusia atau Tiongkok.
Donald Trump pada Senin (12/1) mengumumkan pemberlakuan tarif sebesar 25% terhadap semua negara yang masih berdagang dengan Iran.
Pemprov DKI Jakarta berencana menempuh jalur penambahan melalui APBD Perubahan yang akan dibahas pada pertengahan tahun mendatang.
GURU Besar Literasi Budaya Visual FSRD ITB, Prof Acep Iwan Saidi, merespons kebijakan pengelola Museum Nasional Indonesia (MNI) yang menaikkan harga tiket masuk bisa membebankan pengunjung.
Imbauan juga ditujukan kepada penyedia jasa angkutan udara, darat, dan laut agar mengacu pada harga yang wajar.
Penyesuaian TBA dinilai penting untuk menjaga keseimbangan ekosistem industri penerbangan
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved