Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
SIDANG kasus korupsi 1MDB dengan tersangka mantan Perdana Menteri Malaysia Najib Razak dimulai hari ini, Rabu (28/8). Najib dituding menggelapkan ratusan juta uang negara.
Najib dan para kroninya dituding menguras dana dari 1MDB dan menggunakannya untuk membeli berbagai hal mulai dari real estae hingga barang seni. Skandal itu berujung pada kekalahan koalisi yang selama ini berkuasa di Malaysia.
Setelah kehilangan kekuasaan pada tahun lalu, Najib ditangkap dan didakwa dengan puluhan dakwaan terkait 1MDB.
Baca juga: Pelajar Indonesia Raih Penghargaan Kompetisi Sains di Serbia
Najib harus menghadapi sejumlah persidangan dengan persidangan pertama telah dimulai pada April lalu.
Sidang pada hari ini adalah yang terbesar dalam dakwaan terkait 1MDB dengan Najib didakwa melakukan 21 aksi pencucian uang dan empat penyalagunaan kekuasaan termasuk pencurian dana sebesar 2,28 miliar ringgit yang berakhir di akun tabungan miliknya.
Mantan perdana menteri berusia 66 tahun itu membantah semua dakwaan terhadap dirinya. (AFP/OL-2)
Malaysia diperkirakan telah mengalami kerugian hingga RM277 miliar (sekitar Rp1.154 triliun) akibat kejahatan keuangan yang melibatkan pencurian dan kebocoran dana publik.
PERUSAHAAN robotika asal Tiongkok yang berfokus pada embodied intelligence, Agibot, akan memperluas pasar di kawasan Asia-Pasifik sepanjang 2026.
STUDIO animasi asal Malaysia, Monsta Studios kembali dengan film animasi layar lebar terbaru mereka, Papa Zola The Movie. Film ini telah lebih dulu tayang di jaringan bioskop Malaysia.
Dewan Bandaraya Kuala Lumpur (DBKL) mulai 1 Januari 2026 memberlakukan denda hingga RM2.000 atau Rp8,3 juta bagi warga maupun wisatawan yang membuang sampah atau meludah sembarangan.
Muhyiddin Yassin dan Azmin Ali mundur dari kepemimpinan Perikatan Nasional mulai 1 Jan 2026. Krisis internal dan gejolak di Perlis guncang koalisi oposisi.
Layanan kereta cepat Whoosh semakin mengukuhkan posisinya sebagai moda transportasi pilihan wisatawan mancanegara, khususnya asal Malaysia, selama momen libur Nataru.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved