Headline
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Kumpulan Berita DPR RI
BADAN Meteorologi, Klimatologi, dan Geofi sika (BMKG) menyerukan langkah masif pencegahan bencana akibat gempa bumi dan bencana tsunami guna meminimalkan risiko. Rekomendasi itu diberikan BMKG kepada Presiden Joko Widodo saat melaporkan peningkatan aktivitas kegempaan di Tanah Air.
Kepala BMKG Dwikorita Karnawati mengungkapkan angka kejadian gempa bumi meningkat dari tahun ke tahun. Sebelum 2016, rata-rata kejadian gempa bumi berkisar di 4.000- 5.000 kali setiap tahunnya, sedangkan kini aktivitasnya naik jadi 11 ribu kali.
“Untuk menganalisis ini perlu kajian mendalam. Apakah ini tren pengulangan atau memang ada peningkatan sehingga perlu dievaluasi dengan dukungan data dengan kerja sama banyak pihak,” kata
Dwikorita, kemarin. Sayangnya, imbuh mantan Rektor UGM itu, banyak alat deteksi tsunami yang dimiliki Indonesia saat ini sudah uzur, berusia di atas 10 tahun. Tidak hanya alat yang sudah uzur, kemampuan alat deteksi tsunami itu cuma bisa melacak gempa tektonis dan belum bisa mendeteksi aktivitas vulkanis seperti kejadian tsunami akibat erupsi Gunung Krakatau.
Untuk itu, kata Dwikorita, BMKG saat ini bekerja sama dengan BPPT dan ITB mencoba mengembangkan peralatan earthquake early warning system untuk dipasang di jalur megathrust. “Sekitar 400 sensor yang diperlukan,” tandasnya.
Dari catatan BMKG, meningkatnya aktivitas kegempaan salah satunya terjadi di wilayah selatan Pulau Jawa. Selama tiga minggu terakhir telah terjadi sembilan kali gempa. Kepala Bidang Mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami BMKG Daryono mengatakan bagian selatan Jawa memang rawan gempa. Selain pengetahuan evakuasi mandiri, masyarakat diminta mendirikan bangunan tahan gempa dan membuat tata ruang pantai berbasis risiko bencana tsunami. (Aiw/H-2)
Wakil Ketua DPR RI Cucun Ahmad Syamsurijal meninjau dan mengevaluasi penanganan bencana longsor di Desa Pasirlangu, Bandung Barat
Kondisi cuaca signifikan ini dipicu oleh penguatan Monsun Asia dan pengaruh tidak langsung dari Siklon Tropis Luana yang terpantau bergerak di selatan perairan Indonesia.
Ia mengatakan dua korban diduga tertimbun longsor saat bekerja di area pertanian/perkebunan dan jauh dari pemukiman penduduk.
BPBD Kabupaten Bandung Barat bersama lintas instansi gabungan masih melakukan pendataan lanjutan dan pemantauan di lokasi terdampak longsor Bandung Barat.
Peristiwa longsor Bandung Barat tersebut terjadi sekitar pukul 03.00 WIB. Berdasarkan keterangan saksi mata di sekitar lokasi longsor Bandung Barat, kejadian itu diawali suara gemuruh keras.
HINGGA Sabtu, (24/1) siang, sebanyak 82 orang masih dinyatakan hilang dalam peristiwa longsor di Kampung Pasir Kuning, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat.
Keputusan ini tidak terlepas dari prakiraan cuaca BMKG yang masih memprediksi intensitas hujan cukup tinggi dalam seminggu ke depan akibat cuaca ekstrem.
BMKG rilis peringatan dini cuaca Jakarta hari ini, Senin 26 Januari 2026. Cek titik rawan di sini.
Kondisi cuaca signifikan ini dipicu oleh penguatan Monsun Asia dan pengaruh tidak langsung dari Siklon Tropis Luana yang terpantau bergerak di selatan perairan Indonesia.
BMKG juga mengimbau masyarakat dan petugas untuk terus memperhatikan informasi cuaca terkini, mengingat kondisi cuaca ekstremĀ berpotensi memicu terjadinya longsor susulan.
Untuk lokasi tepatnya berada di 8.88 LS, 110.24 BT. Atau, berada di laut 106 kilometer barat daya Gunungkidul yang ada di kedalaman 10 kilometer.
Kepala Pelaksana BPBD Kuningan Indra Bayu Permana, di Kuningan, Minggu, mengatakan kondisi cuaca ekstrem tersebut berpotensi memicu bencana hidrometeorologi
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved