Headline
Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.
Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.
Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia versi Ketua Umum Anindya Novyan Bakrie mengumumkan susunan kepengurusan baru 2024-2029. Dalam pengumuman yang disampaikan oleh Wakil Ketua Umum (WKU) Bidang Pertanian, Mulyadi Jayabaya, Arsjad Rasjid ditunjuk sebagai Ketua Dewan Pertimbangan Kadin.
"Ketua Dewan Pertimbangan Kadin Bapak Arsjad Rasjid. Ini luar biasa, Pak Ketum ini, ya ini Pak Anin luar biasa, Pak Hasim, ya. Masih memberikan penghargaan kepada Pak Arsjad Rasjid," kata Jayabaya di Kantor Kadin, Jakarta, Senin (7/10).
Jayabaya berharap, Kadin Indonesia di masa bakti di bawah kepemimpinan Anindya Bakrie bisa lebih berperan optimal untuk pembangunan dunia usaha. Kadin juga diharapkan Gibran bisa mewujudkan dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi 8% menuju Indonesia Emas 2045.
Adapun susunan kepengurusan Kadin Indonesia 2024-2029 adalah sebagai berikut :
(Z-11)
Images
Kesepakatan IEU-CEPA dapat menjadi jalan keluar strategis untuk mengatasi tekanan dagang dari Amerika Serikat.
Kadin Indonesia bahas skema re-export dari Indonesia melalui Timor Leste untuk mengakses pasar global lebih kompetitif.
Kadin Indonesia menyoroti pentingnya pengawasan lapangan untuk mencegah masuknya barang ilegal yang selama ini kerap lolos dari pengawasan.
Kadin Indonesia terus memperkuat peluang bisnis dan investasi Indonesia di tengah ketidakpastian global, karena perang tarif dan eskalasi konflik di Timur Tengah.
Kadin Indonesia meresmikan Sekretariat Koordinator Wilayah (Korwil) untuk Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB), Nusa Tenggara Timur (NTT), Maluku, dan Maluku Utara.
Kadin Indonesia memuji kebijakan Merah Putih Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto untuk memperbaiki ekosistem industri logistik nasional melalui penerbitan regulasi baru.
Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Anindya Novyan Bakrie menyambut positif kesepakatan tarif impor sebesar 19% untuk produk Indonesia ke Amerika Serikat.
Ketua Umum Kadin Indonesia Anindya Bakrie mengapresiasi upaya serius Presiden Prabowo Subianto dan jajarannya untuk mengantisipasi situasi geopolitik dan geoekonomi yang tidak menentu.
KETUA Umum (Ketum) Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Anindya Bakrie menegaskan aktivitas pertambangan di Indonesia tidak boleh hanya dikuasai oleh kelompok tertentu.
Iduladha adalah hari yang penuh makna. Karena di dalamnya tersimpan kisah pengorbanan Nabi Ibrahim AS dan Nabi Ismail AS yang begitu mulia.
KETUA Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Anindya Bakrie mengaku menyerahkan proses hukum tiga anggota Kadin Cilegon, Banten, yang diduga terlibat dalam kasus pemerasan.
Kadin berharap tercipta kesepakatan tarif perdagangan yang kompetitif dan kembalinya fasilitas Generalized System of Preferences (GSP) untuk produk-produk ekspor unggulan Indonesia.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved