Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
TRAGEDI banjir bandang yang menghantam Aceh, Sumut, dan Sumbar seharusnya menjadi pembuka mata.
Bareskrim Polri menyelidiki asal muasal material kayu gelondongan yang terbawa arus saat banjir bandang dan longsor di Sumatra Utara (Sumut) dan Sumatra Barat (Sumbar).
Di hadapan para pengungsi, Presiden Prabowo berjanji kebutuhan mendasar para pengungsi di tenda-tenda pengungsian seperti listrik dan air segera dicukupi oleh pemerintah.
Presiden menginstruksikan untuk mengarahkan kapal yang pengangkut BBM maupun bantuan logistik ke Kota Sibolga, Sumatera Utara.
Saat terjadi bencana banjir dan longsor di Aceh, akses menuju Takengon terputus sehingga satu-satunya cara untuk mengangkut bantuan, seperti pangan, hanya bisa menggunakan pesawat.
Ketua MPR menilai berdasarkan foto atau video yang beredar, besar kemungkinan ada dampak dari kerusakan terhadap lingkungan yang memperparah bencana.
Anggota Komisi XII DPR RI Meitri Citra Wardani menyebut bencana banjir bandang dan longsor di Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat jadi momentum untuk pemerintah melakukan taubat ekologis.
Satgas PKH akan memastikan faktor alam dan mana yang diduga akibat campur tangan manusia terkait adanya kerusakan hutan
DIREKTUR Eksekutif WALHI Sumatra Utara Rianda Purba menegaskan bahwa banjir bandang di Sumatra Utara (Sumut) tidak semata-mata dipicu cuaca ekstrem melainkan alih fungsi hutan batang toru
BMKG memperingatkan bahwa hujan lebat masih berpotensi terjadi di Aceh, Sumut, dan Sumbar hingga 2 Desember. Peringatan itu dikeluarkan setelah banjir bandang di Sumatra
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved